Lompat ke isi

Shinjuku Incident

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Shinjuku Incident
SutradaraDerek Yee
ProduserWillie Chan
Solon So
Ditulis olehDerek Yee
Chun Tin-Nam
PemeranJackie Chan
Naoto Takenaka
Daniel Wu
Xu Jinglei
Fan Bingbing
Masaya Kato
Penata musikPeter Kam
SinematograferKita Nobayasu
PenyuntingKong Chi-Leung
Cheung Ka-Fai
DistributorJCE Movies Limited
Tanggal rilis
Hong KongSingapuraMalaysiaThailandSelandia Baru 2 April 2009
Republik Tiongkok 3 April 2009
Jepang 1 Mei 2009
Vietnam 8 Mei 2009
Korea Selatan 4 Juni 2009
Amerika Serikat 5 Februari 2010
Durasi119 menit (versi III)
100 menit (versi IIB)
NegaraHong Kong Hong Kong
BahasaMandarin
Kantonis
Jepang
AnggaranAS$25.000.000
Pendapatan
kotor
HK$13.968.956[butuh rujukan]

Shinjuku Incident (Hanzi tradisional: 新宿事件, Bahasa Jepang: 新宿インシデント) adalah sebuah film aksi dan kriminal Hong Kong buatan tahun 2009 dan disutradarai oleh Derek Yee dengan naskah tulisan Chun Tin-Nam.

Shinjuku Incident dikenal untuk pemeran-pemerannya yang merupakan aktor-aktor bintang Hong Kong, Tiongkok dan Jepang: Jackie Chan, Naoto Takenaka, Daniel Wu, Xu Jinglei, Fan Bingbing, dan Masaya Kato.

Pemeran

Aktor / Aktris Karakter
Jackie Chan Steelhead
Naoto Takenaka Inspektur Kitano
Daniel Wu Jie
Xu Jinglei Xiu Xiu (Yuko Eguchi)
Fan Bingbing Lily
Masaya Kato Toshinari Eguchi
Yasuaki Kurata Taro Watagawa
Chin Kar Lok Hongkie
Paul Chun Paman De
Jack Kao Gao Jie
Suet Lam Hantu Tua
Teddy Lin Tai Bao
Ken Lo Xiao Tai
Hiroyuki Nagato Hara Ooda
Ken'ya Sawada Nakajima
Hideaki Takizawa
[butuh rujukan]

Lihat pula

Pranala luar