Lompat ke isi

Stasiun Shin-Takatoku

Koordinat: 36°46′47″N 139°42′39″E / 36.7796°N 139.7107°E / 36.7796; 139.7107
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Stasiun Shin-Takatoku

新高徳駅
Bangunan stasiun Shin-Takatoku pada Agustus 2021
Lokasi
  • 465 Takatoku, Nikkō-shi, Tochigi-ken 321-2523
  • Jepang
Koordinat36°46′47″N 139°42′39″E / 36.7796°N 139.7107°E / 36.7796; 139.7107
Operator Tōbu Railway
Jalur Jalur Tōbu Nikkō
Letak7.3 km dari Shimo-Imaichi
Jumlah peron1 peron pulau
Informasi lain
Kode stasiunTN-53
Situs webSitus web resmi
Sejarah
Dibuka1 November 1917
Nama sebelumnyaTakatoku (sampai Oktober 1929)
Penumpang
FY2019335 per hari
Lokasi pada peta
Stasiun Shin-Takatoku di Tochigi Prefecture
Stasiun Shin-Takatoku
Stasiun Shin-Takatoku
Lokasi di Tochigi Prefecture
Stasiun Shin-Takatoku di Jepang
Stasiun Shin-Takatoku
Stasiun Shin-Takatoku
Stasiun Shin-Takatoku (Jepang)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stasiun Shin-Takatoku (新高徳駅, Shin-Takatoku-eki, artinya "Stasiun Takatoku Baru") adalah sebuah stasiun kereta api di kota Nikkō, Tochigi, Jepang, yang dioperasikan oleh operator kereta api swasta Tōbu Railway. Stasiun tersebut bernomor "TN-53".

Jalur

Stasiun Shin-Takatoku dilayani oleh Jalur Tōbu Kinugawa, dan berjarak 7.3 km dari titik awal jalur tersebut di Shimo-Imaichi[1]

Stasiun tersebut juga dulunya adalah terminus Jalur Tobu Yaita, yang beroperasi dari Yaita pada Jalur Utama Tohoku antara 1 Maret 1924 dan 30 Juni 1959.[2]

Referensi

  1. ^ Terada, Hirokazu (19 January 2013). データブック日本の私鉄 [Databook: Japan's Private Railways] (dalam bahasa Japanese). Japan: Neko Publishing. hlm. 223. ISBN 978-4-7770-1336-4. 
  2. ^ Hanai, Masahiro (April 1998). "東北本線沿線に失われた私鉄の接続駅を訪ねる1 東武鉄道矢板線" [Visiting Lost Private Railway Interchange Stations on the Tohoku Main Line (1): Tobu Yaita Line]. Japan Railfan Magazine. Vol. 38 no. 444. Japan: Kōyūsha Co., Ltd. hlm. 76–81. 

Pranala luar