Lompat ke isi

Orang Samogitia

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Suku samogitia)
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Samogitia (Žemaitē)
Daerah dengan populasi signifikan
Lituania
Bahasa
Dialek Samogitia, bahasa Lituania standar
Agama
Katolik, Romuvan
Kelompok etnik terkait
Aukštaitia, Curonia

Samogitia (bahasa Lituania: Žemaičiai, dialek Samogitia: Žemaitē, bahasa Latvia: Žemaiši, Slavik Zhmud) adalah bagian dari etnis Lituania yang menghuni wilayah Samogitia di Lituania. Banyak dari mereka yang menuturkan dialek Samogitia bahasa Lituania.

Walaupun suku Samogitia secara politik tidak diakui sebagai kelompok etnis, 2.169 orang menyatakan diri sebagai anggota etnis Samogitia dalam sensus Lituania 2011; 53,9% di antaranya tinggal di County Telsiai.[1]

Catatan kaki

Pranala luar