Lompat ke isi

Suwarno

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Suwarno
Informasi pribadi
Lahir3 Mei 1955 (umur 69)
Purworejo, Jawa Tengah
Suami/istriNy. Sri Pujiastuti
AlmamaterAkademi Militer (1977)
Penghargaan sipilAdhi Makayasa – Tri Sakti Wiratama
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1977 – 2013
Pangkat Mayor Jenderal TNI
NRP28607
SatuanKavaleri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI (Purn.) Suwarno, S.IP. M.Sc (lahir 3 Mei 1955) adalah seorang purnawirawan perwira tinggi TNI Angkatan Darat yang terahkir kali berdinas militer menjabat Kabadiklat Kemhan RI.[1] Ia merupakan lulusan Akademi Militer tahun 1977,[2] peraih Adhi Makayasa – Tri Sakti Wiratama dan mahir dalam bidang Kavaleri.[3] Sebelumnya ia Panglima Kodam V/Brawijaya[4] dan Komandan Pasukan Pengamanan Presiden.[5]

Karier Militer

  • Danton 2/21 Yonkav 2/Tank (1977-1979)
  • ADC Pangdam IV/Diponegoro (1979)
  • Kadep Taktik Staf Pusdikav (1993-1994)
  • Danyonkav 5/Serbu (1994)
  • Kasrem 164/Wira Darma (1996)
  • Dandim 1632/Aileu (1996—1997)
  • Korspri Kepala Staf TNI AD (2000)
  • Danrem 072/Pamungkas (2005-2006)
  • Danpussenkav (2006-2007)
  • Danpaspampres (2007-2008)
  • Pangdam V/Brawijaya (2008-2010)
  • Kabadiklat Kemhan RI (2010-2012)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Mayjen TNI Bambang Suranto
Pangdam V/Brawijaya
2008 - 2010
Diteruskan oleh:
Mayjen TNI Gatot Nurmantyo
Didahului oleh:
Mayjen TNI Suroyo Gino
Komandan Paspampres
2007 - 2008
Diteruskan oleh:
Mayjen TNI Marciano Norman
Didahului oleh:
Brigjen TNI Darpito Pudyastungkoro
Danpussenkav
2006 - 2007
Diteruskan oleh:
Brigjen TNI Suharsono
Didahului oleh:
Kolonel Inf Djoko Santoso
Danrem 072/Pamungkas
2005 - 2006
Diteruskan oleh:
Kolonel Czi Langgeng Sulistiyono