Lompat ke isi

The More the Merrier

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
The More the Merrier
Berkas:The More the Merrier - poster.jpg
poster layar lebar
SutradaraGeorge Stevens
ProduserGeorge Stevens
SkenarioRichard Flournoy
Lewis R. Foster
Frank Ross
Robert W. Russell
Berdasarkan
Two's a Crowd
cerpen
oleh Garson Kanin[1]
PemeranJean Arthur
Joel McCrea
Charles Coburn
Penata musikLeigh Harline
SinematograferTed Tetzlaff
PenyuntingOtto Meyer
DistributorColumbia Pictures
Tanggal rilis
  • 13 Mei 1943 (1943-05-13)[2]
Durasi104 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$878,000[3]
Pendapatan
kotor
$1.8 juta (rental AS)[4]

The More the Merrier adalah sebuah film komedi Amerika tahun 1943 yang dibuat oleh Columbia Pictures. Film tersebut dibintangi oleh Jean Arthur, Joel McCrea dan Charles Coburn. Film tersebut disutradarai oleh George Stevens. Film tersebut ditulis oleh Richard Flournoy, Lewis R. Foster, Frank Ross,[Note 1] dan Robert Russell, dari "Two's a Crowd", sebuah cerita asli karya Garson Kanin (tak disebutkan).

Film tersebut dibuat ulang pada 1966 dengan judul Walk, Don't Run, dengan dibintangi oleh Cary Grant, Samantha Eggar dan Jim Hutton.

Pemeran

Referensi

Catatan

  1. ^ Frank Ross adalah suami Jean Arthur pada waktu itu.[5]

Kutipan

  1. ^ "'The More the Merrier' (1943)". The Blonde at the Film, March 1, 2010. Retrieved: March 15, 2015.
  2. ^ Hanson, Patricia King, ed. (1999). American Film Institute Catalog of Motion Pictures Produced in the United States: Feature Films, 1941-1950. Berkeley and Los Angeles: University of California Press. hlm. 1609. ISBN 0-520-21521-4. 
  3. ^ Dick 1993, p. 160.
  4. ^ "Top Grossers of the Season", Variety, 5 January 1944 p 54
  5. ^ Sarvady et al. 2006, p. 49.

Daftar pustaka

  • Dick, Bernard. The Merchant Prince of Poverty Row: Harry Cohn of Columbia Pictures. Lexington, Kentucky : University Press of Kentucky, 1993. ISBN 978-0-8-1319-323-6.
  • Harrison, P. S. Harrison's Reports and Film Reviews, 1919–1962. Hollywood, California: Hollywood Film Archive, 1997. ISBN 978-0-91361-610-9.
  • Maltin, Leonard. Leonard Maltin's Movie Encyclopedia. New York: Dutton, 1994. ISBN 0-525-93635-1.
  • Oller, John. Jean Arthur: The Actress Nobody Knew. New York: Limelight Editions, 1997. ISBN 0-87910-278-0.
  • Sarvady, Andrea, Molly Haskell and Frank Miller. Leading Ladies: The 50 Most Unforgettable Actresses of the Studio Era. San Francisco: Chronicle Books, 2006. ISBN 0-8118-5248-2.

Pranala luar