Lompat ke isi

Todd Kessler

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Todd Kessler
LahirNew York City, New York
PekerjaanProduser televisi
Dikenal atasSalah satu pembuat Blue's Clues
IMDB: nm1383079 Modifica els identificadors a Wikidata

Todd Kessler adalah seorang penulis, produser dan sutradara film dan televisi Amerika pemenang penghargaan. Salah satu perannya adalah menjadi showrunner dan salah satu pembuat serial anak-anak pra-SD Nickelodeon Blue's Clues dan sutradara dan produser film fitur Keith.

Penghargaan dan nominasi

Sebagai produser untuk Blue's Clues, Kessler meraih Peabody Award,[1] dua Television Critics Association Awards pada 1997–1998 dan 1998–1999,[2] beberapa Parents' Choice Awards,[3] dan sebuah New York Film Festival CINE Golden Eagle pada 1996.[4] Ia juga dinominasikan untuk enam Emmy.[5][6][7][8][9][10]

"Keith" memenangkan tempat pertama dalam sesi remaja dari lima festival film internasional Festival Film Giffoni di Italia (dalam divisi usia 15-19 tahun);[11] Festival Film Internasional Toronto untuk Anak-Anak dan Remaja (Students Choice Award mereka diputuskan oleh para pelajar SMA);[12] Festival Film Internasional BUFF di Swedia untuk Remaja dan Anak-Anak;[13] Festival Film Internasional SCHLINGEL di Jerman;[14] dan Carrousel international du film de Rimouski di Quebec.[15][16]

Referensi

  1. ^ Heffley, Lynne (February 6, 2004). "Blue gets a new leash on life". Los Angeles Times. Diakses tanggal June 30, 2012. 
  2. ^ "TCA Award Winners: Complete List". Television Critics Association. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-11-05. Diakses tanggal July 10, 2011. 
  3. ^ "Nickelodeon". Parents Choice. Diakses tanggal July 10, 2011. [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ "CINE Golden Eagle Film & Video Competition: 1996 Winner Directory" (PDF). cine.org. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2012-04-27. Diakses tanggal July 10, 2011. 
  5. ^ "Daytime Emmy Nominees List 1". Variety. March 11, 1999. 
  6. ^ Littleton, Cynthia (March 11, 1998). "ABC tops Emmy noms". Variety. 
  7. ^ Schneider, Michael (March 14, 2000). "A Daytime drama". Variety. 
  8. ^ Bernstein, Paula (March 13, 2001). "Regis tracks two Emmys". Variety. 
  9. ^ Offman, Craig (March 13, 2002). "Daytime Emmy noms announced". Variety. 
  10. ^ Learmonth, Michael (March 2, 2005). "All my Emmy noms". Variety. 
  11. ^ Jennings, Sheri (July 23, 2007). "Giffoni winners include Mid Road Gang and Keith". Screen Daily. Diakses tanggal June 30, 2012. 
  12. ^ "Sprockets Concludes Successful 11th Year With Awards". Tiff. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-14. Diakses tanggal July 10, 2011. 
  13. ^ Pham, Annika (March 18, 2008). "Titanic the Cat top dog at BUFF". Cineuropa. Diakses tanggal July 9, 2011. 
  14. ^ "Keith". Schlingel. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-03-27. Diakses tanggal July 10, 2011. 
  15. ^ "The winners of the Carrousel". Le Devoir. October 7, 2008. Diakses tanggal July 9, 2011. 
  16. ^ "Winners of the Youth International Film Festival of Rimouski". Le Bas-Saint-Laurent. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-10-04. Diakses tanggal July 10, 2011. 

Pranala luar