Lompat ke isi

Wikipedia:Satuan Penangkal Vandalisme/Pengakuan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
BintangWiki Keterangan Pita
Wikipedia Anti-Vandali Bintang Anti-Vandal dapat diberikan kepada mereka yang menunjukkan kontribusi besar untuk melindungi dan membalikkan serangan vandalisme di Wikipedia.
SPV Perak Anti-Vandal SPV Perak Anti-Vandal dapat diberikan kepada mereka yang memberikan kontribusi signifikan bagi Satuan Penangkal Vandalisme.
SPV Emas Anti-Vandal SPV Emas Anti-Vandal dapat diberikan kepada mereka yang memberikan kontribusi luar biasa pada Satuan Penangkal Vandalisme. Penghargaan SPV Perak Anti-Vandalisme saja tidak cukup bagi pengguna ini.