Proyek Indigo
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Januari 2023. |
Proyek Indigo adalah sebuah proyek yang mulai dilaksanakan oleh India pada tahun 1962 dan didasarkan pada perjanjian antara India dan Swiss untuk mengembangkan rudal darat-ke-udara jarak menengah . Proyek ini dihentikan pada tahun-tahun berikutnya tanpa pernah mencapai kesuksesan karena India lebih memilih untuk memakai rudal SA-2 buatan Soviet pada tahun 1962.[1] Proyek ini menjadi dasar untuk Proyek Devil, sebuah pengembangan rudal permukaan-ke-udara jarak pendek pada tahun 1970-an. Project Devil sendiri mengarah pada pengembangan rudal Prithvi pada tahun 1980-an.[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Timothy V. McCarthy, "India: Emerging Missile Power," in William C. Potter and Harlan W. Jencks, eds., The International Missile Bazaar: The New Suppliers' Network, (Boulder: Westview Press Inc., 1994), p. 202.
- ^ "Archived copy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-04-11. Diakses tanggal 2010-05-24.
Artikel rintisan ini tidak memiliki kategori. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada Januari 2023. |