Utopia (film 2015)
Tampilan
Utopia | |
---|---|
Sutradara | Hassan Nazer |
Produser | Mohsen Ali Akbari Chris Robb Masoud Shahrvand |
Ditulis oleh | Amir Aghaee |
Pemeran | Hannah Spearritt Homayoun Ershadi Bhasker Patel |
Penata musik | Arman Moosa Pour |
Sinematografer | Ahmad Kavoosi Yiannis Manolopoulos |
Penyunting | Reza Jouze |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 95 menit |
Negara | Afghanistan |
Bahasa | Dari |
Utopia adalah sebuah film drama Afghanistan 2015 yang disutradarai oleh Hassan Nazer. Film tersebut terpilih sebagai perwakilan Afghanistan untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-88 namun tidak masuk nominasi.[1][2]
Pemenang
[sunting | sunting sumber]- Hannah Spearritt sebagai Lucy
- Homayoun Ershadi sebagai Najib
- Bhasker Patel sebagai Pria Spiritual
- Andrew Shaver sebagai William
- Saahil Chadha sebagai Rajnesh
- Arun Bali sebagai Rajendra
- Alec Westwood sebagai Dokter Inggris
- Chris Robb sebagai teman William
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Afghan movie selected to enter oscar". 8am Afghan News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-09-23. Diakses tanggal 22 September 2015.
- ^ Ramachandran, Naman (23 September 2015). "Afghanistan Chooses 'Utopia' for the Oscars". Variety. Diakses tanggal 23 September 2015.