Amanda Posey
Tampilan
Amanda Posey | |
---|---|
Kebangsaan | Britania Raya |
Pekerjaan | Produser film |
Tahun aktif | 1997-sekarang |
Suami/istri | Nick Hornby |
Amanda Posey adalah produser dan penyunting film Britania Raya yang dikenal atas film An Education dan Brooklyn yang diproduseri bersama Finola Dwyer. Ia merupakan istri novelis dan penulis naskah Nick Hornby.[1]
Karier
[sunting | sunting sumber]Pada tahun 2015, Posey memproduseri film drama periode sejarah Brooklyn yang dibintangi Saoirse Ronan dan disutradarai John Crowley berdasarkan naskah karya Nick Hornby. Ia mendapatkan nominasi Academy Award kategori Best Picture untuk film tersebut pada ajang Academy Awards ke-88 bersama Finola Dwyer.[2][3]
Filmography
[sunting | sunting sumber]- 1997: Fever Pitch (produser)
- 2000: Five Seconds to Spare (produser)
- 2004: The Open Doors (film pendek, produser eksekutif)
- 2005: Fever Pitch (produser)
- 2009: An Education (produser)
- 2012: Quartet (produser pembantu)
- 2014: A Long Way Down (produser)
- 2015: Brooklyn (produser)
- 2015: What Our Fathers Did: A Nazi Legacy (dokumenter, produser)
- 2016: Their Finest Hour and a Half (produser)
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Amanda Posey: I didn't win, but my only regret is that I didn't meet". The Independent (dalam bahasa Inggris) (March 9, 2010). Diakses tanggal January 15, 2016.
- ^ "Kiwi's Brooklyn in Oscar race". Stuff. January 15, 2016. Diakses tanggal January 15, 2016.
- ^ "Shot-in-Canada films flood Oscar's best picture race". NEWS 1130. January 14, 2016. Diakses tanggal January 15, 2016.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Amanda Posey di IMDb (dalam bahasa Inggris)