Takeo Hiranuma
Tampilan
Takeo Hiranuma | |
---|---|
平沼 赳夫 | |
Anggota Dewan Perwakilan | |
Informasi pribadi | |
Lahir | 3 Agustus 1939 Shibuya, Tokyo, Jepang |
Partai politik | Partai Restorasi Jepang |
Afiliasi politik lainnya | Partai Matahari Terbit (sampai 2012) |
Suami/istri | Masako Hiranuma |
Anak | Keiichiro Shoujiro Hiroko |
Almamater | Universitas Keio |
Situs web | http://www.hiranuma.org/ |
Penghargaan | |
Sunting kotak info • L • B |
Takeo Hiranuma (平沼 赳夫 Hiranuma Takeo, kelahiran 3 Agustus 1939 di Shibuya, Tokyo) adalah seorang politikus Jepang.
Karier politik
[sunting | sunting sumber]Hiranuma menjabat sebagai wakil menteri untuk kementerian keuangan pada 1987 dan menteri transportasi pada 1995.
Hiranuma menjadi menteri perdagangan dan industri internasional pada Juli 2000.[1] Ia merupakan menteri perdagangan Jepang yang paling lama menjabat pada periode pasca perang.[1]
Pada 10 April 2010, ia dan beberapa politikus lainnya mendirikan partai politik baru, Partai Matahari Terbit Jepang.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b "Japan's longest-serving trade minister". Xinhuanet. 30 September 2002. Diakses tanggal 14 Oktober 2013.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- www.hiranuma.org - Situs Web Resmi