Windischeschenbach
Windischeschenbach | |
---|---|
Negara | Jerman |
Negara bagian | Bayern |
Wilayah | Oberpfalz |
Kreis | Neustadt an der Waldnaab |
Subdivisions | 14 ortsteil |
Pemerintahan | |
• Wali kota | Andreas Meier (CSU) |
Luas | |
• Total | 36,38 km2 (1,405 sq mi) |
Ketinggian | 438 m (1,437 ft) |
Populasi (2013-12-31)[1] | |
• Total | 5.050 |
• Kepadatan | 1,4/km2 (3,6/sq mi) |
Zona waktu | WET/WMPET (UTC+1/+2) |
Kode pos | 92670 |
Kode area telepon | 09681 |
Pelat kendaraan | NEW |
Situs web | www.windischeschenbach.de |
Windischeschenbach (bahasa Bayern: Windischeschenbåch) adalah kota di Distrik Neustadt an der Waldnaab, Regierungsbezirk Oberpfalz, Bayern, Jerman.
Geografi
[sunting | sunting sumber]Windischeschenbach terletak di bagian barat pertemuan sungai Fichtelnaab dan Waldnaab. Titik tertinggi di kota ini adalah Ritzerberg (552 meter).[butuh rujukan]
Inddeling
[sunting | sunting sumber]Di luar desa utama, kota Windischeschenbach memiliki desa-desa berikut:[butuh rujukan]
- Neuhaus
- Dietersdorf
- Bernstein
- Ödwalpersreuth
- Naabdemenreuth
- Nottersdorf
- Harleshof
- Gleißenthal
- Bach
- Berg
- Pleisdorf
- Schweinmühle
- Johannisthal
Budaya dan pemandangan menarik
[sunting | sunting sumber]Windischeschenbach dikenal sebagai "Gerbang Waldnaabtal", dan salah satu daerah tujuan wisata untuk pendaki gunung dan pembalap sepeda. Museum Waldnaabtal di Burg Neuhaus merupakan arsip budaya dan seni daerah. Di dalamnya adalah menara setinggi 23 m bernama Butterfassturm.[butuh rujukan]
Ilmu pengetahuan
[sunting | sunting sumber]Di luar daerah, Windischeschenbach dikenal akan proyek pengeborannya, di mana peneliti dapat mengebor lebih dari 9 km ke bawah permukaan tanah - pengeboran terdalam di Jerman.[butuh rujukan]
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Foto udara
- Windischeschenbach: Historische Spurensuche - Die Junge Pfalz in Bayern (Haus der Bayerischen Geschichte)
- ^ "Fortschreibung des Bevölkerungsstandes". Bayerisches Landesamt für Statistik und Datenverarbeitung (dalam bahasa German). 31 December 2013.