Lompat ke isi

Tradeto

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Tradeto
LahirDias Widjajanto
21 Maret 1993 (umur 31)
Jakarta
Nama laintradeto
Pekerjaan
Tahun aktif2013–sekarang
Karier musik
Genre
InstrumenVokal
Gitar
Drum
LabelBerbunga Records
Artis terkaitGlaskaca
AnggotaGlaskaca
X: tradeto_ Instagram: tradeto_ Youtube: UCfdLPjw_nu9D9R5JRnjABXQ Musicbrainz: 1db851d0-b8d2-452a-8213-903d0d8d498b Modifica els identificadors a Wikidata

Dias Widjajanto atau yang dikenal dengan tradeto (lahir 21 Maret 1993) adalah penyanyi dan penulis lagu asal Indonesia. Ia adalah vokalis grup musik Glaskaca.[1]

Tradeto mengawali kariernya dengan bersama Glaskaca.[2] ia kemudian merilis singel non album, yang berjudul Semu dirilis pada 20 Desember 2019.[3] ia merilis album pertama, yang berjudul Kelahiran Kala Nanti dirilis pada 15 Maret 2023 ini kumpulan singel ia rilis sejak merilis Berbunga pada 28 Agustus 2020 selama tiga tahun.[4][5]

Diskografi

[sunting | sunting sumber]

Album studio

[sunting | sunting sumber]
  • Kelahiran Kala Nanti (2023)
  • Semu (2019)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Superlive. "Tradeto, Proyek Solo Electronica dari Dias 'Glaskaca'". www.superlive.id. Diakses tanggal 2023-04-07. 
  2. ^ "Debut Glaskaca Telah Dirilis". Siasat Partikelir (dalam bahasa Inggris). 2018-09-17. Diakses tanggal 2023-04-07. 
  3. ^ "Tradeto ; Tentang Moniker, Musik, dan Isu Alam". www.djarumcoklat.com. Diakses tanggal 2023-04-07. 
  4. ^ Sarana, PT Balarusa Mitra (2023-03-17). "Tradeto Merangkum 30 Tahun Perjalanan Hidup di Album Perdana". POP HARI INI (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-04-07. 
  5. ^ "Lewat "Berbunga", Tradeto Suguhkan Audio Video Sarat Makna". www.djarumcoklat.com. Diakses tanggal 2023-04-07. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]