Lompat ke isi

Tuf

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rumah yang dibangun dengan balok tuf di Jerman

Tuf atau batu putih (bahasa Inggris: tuff, dari bahasa Italia: tufo) adalah jenis batuan piroklastik yang mengandung debu gunung api yang dikeluarkan selama letusan gunung berapi. Setelah ejeksi dan pengendapan, abu tersebut mengalami litifikasi menjadi batuan padat.[1][2] Tuf sebenarnya sama dengan tufa. Namun, istilah "tufa" lebih sering digunakan di bidang konstruksi sedangkan "tuf" digunakan di bidang geologi.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Fisher, Richard V.; Schmincke, H.-U. (1984). Pyroclastic rocks. Berlin: Springer-Verlag. hlm. 89–90. ISBN 3540127569. 
  2. ^ Schmincke, Hans-Ulrich (2003). Volcanism. Berlin: Springer. hlm. 138. ISBN 9783540436508. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]