Lompat ke isi

Jism (film 2003)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jism
Poster rilis teatrikal
SutradaraAmit Saxena
ProduserPooja Bhatt
Sujit Kumar Singh
Ditulis olehNiranjan Iyengar
(Dialog)
SkenarioMahesh Bhatt
CeritaMahesh Bhatt
PemeranBipasha Basu
John Abraham
Gulshan Grover
Penata musikM. M. Kreem
SinematograferFuwad Khan
PenyuntingAmit Saxena
Perusahaan
produksi
Fish Eye Network [P] Ltd
DistributorShreya Creations
Tanggal rilis
  • 17 Januari 2003 (2003-01-17)
NegaraIndia
BahasaHindi
Pendapatan
kotor
132,5 juta (US$1,9 juta)

Jism (Hindiजिस्म, Jism ?; bahasa Indonesia: Tubuh) adalah sebuah film thriller erotik India 2003 yang disunting dan disutradarai oleh Amit Saxena, ditulis oleh Mahesh Bhatt, diproduksi oleh Pooja Bhatt dan Sujit Kumar Singh di bawah spanduk Fish Eye Network [P] Ltd dan Shreya Creations, yang dibintangi oleh Bipasha Basu dan John Abraham, yang membuat débutnya dalam film-film Bollywood. Musik untuk film tersebut dibuat oleh M. M. Keeravani. Jism mendapatkan peringkat ke-92 dalam 100 film terseksi teratas menurut pemungutan suara yang dilakukan oleh Channel 4.[1]

Soundtrack

[sunting | sunting sumber]
Jism
Album studio karya M. M. Keeravani
Dirilis18 Desember 2002
GenreSoundtrack film
ProduserFish Eye Network
Kronologi M. M. Keeravani
Sur: The Melody of Life
(2002)Sur: The Melody of Life2002
Jism
(2003)

Soundtrack Jism dirilis pada 18 Desember 2002.[2] Musiknya dikomposisikan oleh M. M. Keeravani di bawah pseudonim M. M. Kreem. Lirik-liriknya ditulis oleh Neelesh Misra dan Sayeed Quadri.

Daftar track

[sunting | sunting sumber]
No.JudulLirikPenyanyiDurasi
1."Awaarapan Banjarapan"Sayeed QuadriK K 
2."Awaarapan Banjarapan - II"Sayeed QuadriM. M. Kreem 
3."Chalo Tumko Lekar Chale"Neelesh MisraShreya Ghoshal 
4."Jaadu Hai Nasha Hai"Neelesh MisraShreya Ghoshal, Shaan 
5."Jaadu Hai Nasha Hai - II"Neelesh MisraShreya Ghoshal 
6."Mere Khwabon Ka"Sayeed QuadriUdit Narayan 
7."Shikayat Hai"Sayeed QuadriRoop Kumar Rathod 

Box office

[sunting | sunting sumber]

Jism mendapatkan keuntungan sebesar 132,5 juta (US$1,9 juta) di Box Office India sehingga disebut "di atas rata-rata".[3]

Pemberian

[sunting | sunting sumber]

Penghargaan Filmfare

[sunting | sunting sumber]
Menang
Nominasi

Penghargaan Film Bollywood

[sunting | sunting sumber]

Menang

Zee Cine Awards

[sunting | sunting sumber]
Nominasi

Sebuah sekuel berjudul Jism 2, yang dibintangi oleh Sunny Leone dan disutradarai oleh Pooja Bhatt dirilis di seluruh dunia pada 3 Agustus 2012.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Jism among hottest in UK poll". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-08-11. Diakses tanggal 2014-12-31. 
  2. ^ Planet-Bollywood - Music Reviews - Jism
  3. ^ "Box Office - 2003". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-25. Diakses tanggal 2014-12-31. 
  4. ^ Sunny Leone to bare all for 'Jism 2'?

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]