Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Aktor Terbaik
Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Aktor Terbaik | |
---|---|
Deskripsi | Penampilan Terbaik oleh seorang Aktor dalam sebuah Peran Utama |
Negara | India |
Dipersembahkan oleh | Filmfare |
Diberikan perdana | 1991 (untuk penampilan dalam film-film yang dirilis pada 1990) |
Pemegang gelar saat ini | Amitabh Bachchan, Piku (2016) |
Situs web | Penghargaan Filmfare |
Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Aktor Terbaik diberikan oleh Filmfare sebagai bagian dari Penghargaan Filmfare tahunannya untuk film-film Hindi.
Rekor jumlah kemenangan terbanyak dalam kategori tersebut adalah Amitabh Bachchan dengan memenangkan penghargaan tersebut 3 kali (2002, 2006 & 2016), disusul oleh tiga aktor (dalam rangka kronologi): Manoj Bajpai (1999 & 2000), Shahrukh Khan (1994 & 2001) dan Ranbir Kapoor (2010 & 2012).
Daftar pemenang
[sunting | sunting sumber]Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Penampilan Terbaik
[sunting | sunting sumber](Dari 1991 sampai 1997, terdapat satu kategori istimewa yang dikenal sebagai Penghargaan Kritikus untuk Penampilan Terbaik, dan dianugerahkan tanpa memisahkan jenis kelamin.)
1990an
[sunting | sunting sumber]- 1991
Anupam Kher – Daddy - 1992
Tidak diberikan - 1993
Dimenangkan oleh seorang aktor perempuan - 1994
Shah Rukh Khan – Kabhi Haan Kabhi Naa - 1995
Dimenangkan oleh seorang aktor perempuan - 1996
Dimenangkan oleh seorang aktor perempuan - 1997
Dimenangkan oleh seorang aktor perempuan
Penghargaan Kritikus Filmfare untuk Aktor Terbaik
[sunting | sunting sumber](Kategori tersebut secara resmi dipisahkan dalam dua kategori terpisah untuk diberikan kepada aktor laki-laki dan perempaun secara individual.)
- 1998
Anil Kapoor – Virasat - 1999
Manoj Bajpai – Satya
2000an
[sunting | sunting sumber]- 2000
Manoj Bajpai – Shool - 2001
Shah Rukh Khan – Mohabbatein - 2002
Amitabh Bachchan – Aks - 2003
Ajay Devgn – Company / The Legend of Bhagat Singh - 2004
Hrithik Roshan – Koi... Mil Gaya - 2005
Pankaj Kapoor – Maqbool - 2006
Amitabh Bachchan – Black - 2007
Aamir Khan – Rang De Basanti - 2008
Darsheel Safary – Taare Zameen Par - 2009
Manjot Singh – Oye Lucky! Lucky Oye!
2010an
[sunting | sunting sumber]- 2010
Ranbir Kapoor – Wake Up Sid, Ajab Prem Ki Ghazab Kahani dan Rocket Singh: Salesman of the Year - 2011
Rishi Kapoor – Do Dooni Chaar - 2012
Ranbir Kapoor – Rockstar - 2013
Irrfan Khan – Paan Singh Tomar - 2014
Rajkummar Rao – Shahid - 2015
Sanjay Mishra – Ankhon Dekhi - 2016
Amitabh Bachchan – Piku[1]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "60th Britannia Filmfare Awards 2014: Complete list of winners". The Times of India. 15 Jun 2016. Diakses tanggal 2016-01-16.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Pemenang dan Nominasi Filmfare Diarsipkan 2009-06-12 di Wayback Machine.