Atelopus

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 12 April 2024 10.02 oleh ANNAFscience (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Judul miring}} {{Automatic taxobox|image=Atelopus certus calling male edit.jpg|image_caption=''A. certus'' jantan|taxon=Atelopus|authority=Duméril and Bibron, 1841|subdivision_ranks=Spesies|subdivision=See text|synonyms=''Ateleopus'' <small>Agassiz, 1846 (unjustified emendation)</small>}} '''''Atelopus''''' adalah sebuag genus besar pada Bufonidae, yang biasa dikenal sebagai '''katak...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)


Atelopus

A. certus jantan
Rekaman
Taksonomi
KerajaanAnimalia
FilumChordata
KelasAmphibia
OrdoAnura
FamiliBufonidae
GenusAtelopus
Duméril dan Bibron, 1841
Tata nama
Sinonim taksonAteleopus Agassiz, 1846 (unjustified emendation)
Spesies
See text

Atelopus adalah sebuag genus besar pada Bufonidae, yang biasa dikenal sebagai katak harlequinatau kodok harlequin. Katak ini dapat ditemukan di Amerika Selatan dan Tengah, mulai dari Kosta Rika sampai Bolivia. Spesies-spesies Atelopus berukuran kecil, biasanya berwarna cerah, dan merupakan hewan diurnal. Kebanyakan spesies tinggal di daerah sungai dataran sedang sampai tinggi.

Genus ini telah terdampak dengan parah oleh penurunan populasi amfibi, dengan sekitar 70% dari spesiesnya sekarang dianggap terancam punah atau telah punah.[1] Meski juga terancam karena hilangnya habitat, polusi dan spesies pendatang, alasan utama penurunan ini adalah karena jamur chytrid Batrachochytrium dendrobatidis.[2][3]

Referensi

  1. ^ Kreier, Freda (3 December 2022). "These frogs aren't extinct after all". Science News (Paper). 202 (10): 6. 
  2. ^ Lötters, Kielgast, Bielby, Schmidtlein, Bosch, Veith, Walker, Fisher, Rödder (2009). The Link Between Rapid Enigmatic Amphibian Decline and the Globally Emerging Chytrid Fungus. EcoHealth 6(3): 358-372
  3. ^ Stuart, Hoffmann, Chanson, Cox, Berridge, Ramani and Young, editors (2008). Threatened Amphibians of the World. Pp. 100, 160-178. ISBN 978-84-96553-41-5