Lompat ke isi

Batumongga

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Batumongga adalah kumpulan batu menhir dengan jumlah 56 batu yang membentuk lingkaran. Lokasi batumongga adalah di Rantepao, tepatnya di gunung Sesean dengan ketinggian 1.300 meter di atas permukaan laut. Di batumongga terdapat sebuah pohon kayu yang menjadi pusat batu menhir.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Shariasih, Euis (2019). Citra Kabupaten Toraja Utara dalam Arsip. Jakarta Selatan: Arsip Nasional Republik Indonesia. hlm. 45. ISBN 978-602-6503-16-9.