CSS 1

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

CSS 1 adalah versi pertama CSS yang ditetapkan oleh W3C pada tanggal 17 Agustus 1996 sebagai bahasa pemrograman standard dalam pembuatan web.[1]

Fitur

CSS 1 memiliki fitur:

  • Pengaturan Font (efek tebal)
  • Margin, border, dan padding
  • Posisi teks, gambar, table, dll
  • Text attributes
  • Warna, teks, dan background

Referensi

Pranala luar