Lompat ke isi

Citra Ceria

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Citra Ceria
Album studio karya Vina Panduwinata
DirilisDesember 1984
DirekamSepanjang tahun 1983 di Jackson Recording Studio
GenrePop
Durasi-
LabelJackson Records
Produser-
Kronologi Vina Panduwinata
Citra Pesona
(1982)Citra Pesona1982
Citra Ceria
(1984)
Cinta
(1986)Cinta1986

Citra Ceria adalah album studio ke-3 dari penyanyi Vina Panduwinata yang dirilis pada akhir tahun 1984.

Daftar lagu

[sunting | sunting sumber]
  1. "Didadaku Ada Kamu"
  2. "Dia"
  3. "Duniaku Tersenyum"
  4. "Apa Kabar"
  5. "Selamat Tinggal Kenangan"
  6. "Mohon Ampun"
  7. "Segenggam Harapan"
  8. "Di antara Kita"
  9. "Rintangan"
  10. "Bernyanyilah"

Musisi Pendukung

[sunting | sunting sumber]
  • Addie MS: Music director, arranger, keyboards, percussions
  • Tito Soemarsono: Bass guitar
  • Uce Haryono: Drums, percussions
  • Raidy Noor: Guitar
  • Nano Tirta: Flute
  • Yap Tji Kien: String Section
  • Suryati Supilin: String section
  • Edo Braseros: Cello
  • Kwang Tju: Cello
  • Zulkifly: Cello
  • Sparkle Singer: Penyanyi Latar
  • Irsan: Penyanyi Latar
  • Rully Djohan: Rec. engineer
  • Recording Studio: Jackson Recording Studio
  • Fotografi: Studio 2000
  • Duplicating: Alpha One
  • Lesin: Graphic design