Curtis Yarvin
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
Curtis Yarvin | |
---|---|
Lahir | Curtis Guy Yarvin 25 Juni 1973[1] |
Nama lain | Mencius Moldbug |
Pendidikan | |
Suami/istri | Jennifer Kollmer, d. 2021 |
Anak | 2 |
Curtis Guy Yarvin (kelahiran 1973), juga dikenal dengan nama pena Mencius Moldbug, adalah seorang blogger sayap kanan jauh Amerika Serikat.[4] Yarvin dan gagasannya seringkali diasosiasikan dengan alt-right.[5][6] Dari 2007 sampai 2014, ia menulis sebuah blog bernama "Unqualified Reservations", yang berpendapat bahwa demokrasi Amerika adalah eksperimen gagal,[7] dan harus diganti dengan monarki atau pemerintahan perusahaan.[8] Bersama dengan neo-reaksioner sejawatnya Nick Land, ia dikenal karena mengembangkan gagasan-gagasan anti-egalitarian dan anti-demokrat di balik Dark Enlightenment.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Tait 2019, hlm. 189.
- ^ Stanley; et al. (1 September 1988). "SMPY College Freshmen". Precollege Newsletter. Study of Mathematically Precocious Youth at Johns Hopkins University (10): 2.
- ^ a b Yarvin, Curtis; Bukowski, Richard; Anderson, Thomas (June 1993). "Anonymous RPC: Low-Latency Protection in a 64-Bit Address Space" (PDF). Proceedings of the USENIX Summer 1993 Technical Conference. USENIX: 175–186.
- ^ Kirchick, Jamie (May 16, 2016). "Trump's Terrifying Online Brigades". Commentary Magazine (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-03-23. Diakses tanggal 2021-09-07.
As far-right traditionalists, Yarvin and Land claim...
- ^ Gray, Rosie (10 February 2017). "Behind the Internet's Anti-Democracy Movement". The Atlantic. Diakses tanggal February 10, 2017.
- ^ Tait 2019, hlm. 199; quoting Bernstein 2017.
- ^ Matthews, Dylan (18 April 2016). "The alt-right is more than warmed-over white supremacy. It's that, but way way weirder". Vox (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 27 May 2020.
- ^ Hawley, George (2017). Making sense of the alt-right. Columbia University Press. hlm. 43–45. ISBN 9780231185127.
Daftar pustaka
[sunting | sunting sumber]- Tait, Joshua (2019). "Mencius Moldbug and Neoreaction". Dalam Sedgwick, Mark. Key Thinkers of the Radical Right: Behind the New Threat to Liberal Democracy (dalam bahasa Inggris). Oxford University Press. hlm. 187–203. ISBN 978-0-19-087760-6.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikiquote memiliki koleksi kutipan yang berkaitan dengan: Curtis Yarvin.
- Unqualified Reservations - Mencius Moldbug's blog
- Gray Mirror - Yarvin's Substack blog