Dhohir Farisi: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
'''Dhohir Farisi''' ({{lahirmati||11|4|1979}}) adalah seorang politikus Indonesia kelahiran [[Probolinggo]], [[Jawa Timur]]. Ia merupakan alumni [[Universitas Gajah Mada]].<ref name=cnn>{{cite web|url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20230201074131-32-907381/profil-dhohir-farisi-suami-yenny-wahid-yang-jadi-kader-psi|title=Profil Dhohir Farisi, Suami Yenny Wahid yang Jadi Kader PSI|website=CNN Indonesia}}</ref> Ia sempat bekerja di PT. RedWhite Comm, Wijaya Center. Ia kemudian menjadi salah satu anggota DPR RI wakil dari [[Partai Gerindra]] (Gerakan Indonesia Raya) [[Daftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2009–2014|periode 2009-2014]] dan duduk sebagai anggota [[Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|Komisi VII]] yang membidangi bagian [[energi]], [[Sumber daya alam|sumber daya mineral]], [[Penelitian|riset]], [[teknologi]], [[lingkungan hidup]].<ref name=merdeka>{{cite web|url=https://www.merdeka.com/dhohir-farisi/profil|title=Profil - Dhohir Farisi|website=merdeka.com}}</ref> Pada 31 Januari 2023, ia menjadi kader [[Partai Solidaritas Indonesia]] (PSI) pada perayaan ulang tahun ke-8 PSI di [[Jakarta]].<ref name="cnn" />
'''Dhohir Farisi''' ({{lahirmati||11|4|1979}}) atau akrab disapa '''Bang Dhohir''' adalah seorang politikus Indonesia kelahiran [[Probolinggo]], [[Jawa Timur]]. Ia merupakan alumni [[Universitas Gajah Mada]].<ref name=cnn>{{cite web|url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20230201074131-32-907381/profil-dhohir-farisi-suami-yenny-wahid-yang-jadi-kader-psi|title=Profil Dhohir Farisi, Suami Yenny Wahid yang Jadi Kader PSI|website=CNN Indonesia}}</ref> Ia sempat bekerja di PT. RedWhite Comm, Wijaya Center. Ia kemudian menjadi salah satu anggota DPR RI wakil dari [[Partai Gerindra]] (Gerakan Indonesia Raya) [[Daftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2009–2014|periode 2009-2014]] dan duduk sebagai anggota [[Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia|Komisi VII]] yang membidangi bagian [[energi]], [[Sumber daya alam|sumber daya mineral]], [[Penelitian|riset]], [[teknologi]], [[lingkungan hidup]].<ref name=merdeka>{{cite web|url=https://www.merdeka.com/dhohir-farisi/profil|title=Profil - Dhohir Farisi|website=merdeka.com}}</ref> Pada 31 Januari 2023, ia menjadi kader [[Partai Solidaritas Indonesia]] (PSI) pada perayaan ulang tahun ke-8 PSI di [[Jakarta]].<ref name="cnn" />


== Kehidupan Pribadi ==
== Kehidupan Pribadi ==

Revisi per 10 Maret 2024 12.19

Dhohir Farisi (lahir 11 April 1979) atau akrab disapa Bang Dhohir adalah seorang politikus Indonesia kelahiran Probolinggo, Jawa Timur. Ia merupakan alumni Universitas Gajah Mada.[1] Ia sempat bekerja di PT. RedWhite Comm, Wijaya Center. Ia kemudian menjadi salah satu anggota DPR RI wakil dari Partai Gerindra (Gerakan Indonesia Raya) periode 2009-2014 dan duduk sebagai anggota Komisi VII yang membidangi bagian energi, sumber daya mineral, riset, teknologi, lingkungan hidup.[2] Pada 31 Januari 2023, ia menjadi kader Partai Solidaritas Indonesia (PSI) pada perayaan ulang tahun ke-8 PSI di Jakarta.[1]

Kehidupan Pribadi

Ia menikahi Yenny Wahid pada 15 Oktober 2009 dan kemudian memiliki dua anak.[2]

Referensi