Dinar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 April 2022 01.20 oleh Hysocc (bicara | kontrib) (Membatalkan 1 suntingan by 114.5.215.78 (bicara))
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
pecahan 25.000 Dinar Irak yang dicetak setelah kejatuhan Saddam Hussein

Dinar (denar di Makedonia) adalah nama mata uang yang berlaku di beberapa negara di dunia, kebanyakan di negara-negara dengan mayoritas penduduk berbahasa Arab. Kata "dinar" (دينار dalam bahasa Arab dan Persia) berasal dari kata denarius, mata uang Romawi.

Negara yang menggunakan dinar[sunting | sunting sumber]

Negara yang pernah menggunakan dinar[sunting | sunting sumber]

Lihat pula[sunting | sunting sumber]