Elastase

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 April 2022 10.35 oleh PutraHP (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ' ka|jmpl|Model elastase. jmpl|250x250px|Kristal elastase babi. Dalam biologi molekuler, '''elastase''' adalah enzim dari kelas ''proteases (peptidase)'' yang berguna untuk memecahprotein.<ref name="pmid11723830">{{cite journal|author=Bieth JG|year=2001|title=[The elastases]|journal=J. Soc. Biol.|language=fr|volume=195|issue=2|pages=173–9|doi=10.1051/jbio/20011950201...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Model elastase.
Kristal elastase babi.

Dalam biologi molekuler, elastase adalah enzim dari kelas proteases (peptidase) yang berguna untuk memecahprotein.[1][2]

Fungsi

Enzim elastase memecah elastin, yaitu serat elastis yang bersama dengan kolagen menentukan sifat mekanis jaringan ikat. Elastase juga memiliki peranan imunologis penting untuk memecah virus Shigella. Hal ini dicapai melalui pembelahan ikatan peptida pada protein target. Ikatan peptida spesifik terdapat di sisi karboksil asam amino kecil hidrofobik seperti glisina, alanina, dan valina.

Referensi

  1. ^ Bieth JG (2001). "[The elastases]". J. Soc. Biol. (dalam bahasa Prancis). 195 (2): 173–9. doi:10.1051/jbio/2001195020173. PMID 11723830. 
  2. ^ Bruce, Alberts (2014-11-18). Molecular biology of the cell (edisi ke-Sixth). New York, NY. ISBN 9780815344322. OCLC 887605755.