Lompat ke isi

Ghost Stories (film 2020)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ghost Stories
Sutradara
Produser
Ditulis oleh
  • Karan Johar
  • Dibakar Banerjee
  • Zoya Akhtar
  • Isha Luthra
  • Avinash Sampath
Pemeran
Sinematografer
  • Sylvester Fonseca
  • Tanay Satam
  • Kamaljeet Negi
  • Manu Anand
  • Mitesh Mirchandani
  • Ranjan Palit
Perusahaan
produksi
RSVP Movies
Flying Unicorn Entertainment
DistributorNetflix
Tanggal rilis
  • 01 Januari 2020 (2020-01-01)
Durasi144 menit[1]
NegaraIndia
BahasaHindi

Ghost Stories adalah sebuah film horor antologi berbahasa Hindi India tahun 2020, yang terdiri dari empat segmen film pendek garapan Karan Johar, Dibakar Banerjee, Zoya Akhtar dan Anurag Kashyap.[2][3] Film tersebut diproduksi oleh Ronnie Screwvala dan Ashi Dua di bawah label produksi RSVP Movies dan Flying Unicorn Entertainment respectively.[4] Film tersebut menampilkan Mrunal Thakur, Avinash Tiwary, Janhvi Kapoor, Raghuvir Yadav, Sobhita Dhulipala, Vijay Varma dan Pavail Gulati.[5] Film tersebut dirilis di Netflix pada 1 Januari 2020.[6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Ghost Stories (2019)". British Board of Film Classification. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-10. Diakses tanggal 2 January 2020. 
  2. ^ "Karan Johar, Zoya, Dibakar and Anurag reunite for Netflix's 'Ghost Stories'". The New Indian Express. 15 April 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-26. Diakses tanggal 20 September 2019. 
  3. ^ "Netflix's Ghost Stories A 'Nightmare For Dream Team' – Karan Johar, Zoya Akhtar, Anurag Kashyap, Dibakar Bannerjee". NDTV. 1 August 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-04-04. Diakses tanggal 20 September 2019. 
  4. ^ "Karan, Anurag, Zoya and Dibaker team up for Netflix original Ghost Stories". The Indian Express. 1 August 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-04-03. Diakses tanggal 20 September 2019. 
  5. ^ "Mrunal Thakur, Avinash Tiwary to star in Karan Johar's Ghost Stories". India Today. 18 September 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-09-19. Diakses tanggal 20 September 2019. 
  6. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-08. Diakses tanggal 2020-05-23. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]