Holmul

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 Februari 2022 21.31 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Holmul adalah sebuah situs arkeologi pra-Kolumbus dari peradaban Maya. Situs tersebut terletak di timur laut wilayah Cekungan Petén, Guatemala dekat perbatasan modern dengan Belize.

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Koordinat: 17°18′00″N 89°15′22″W / 17.300°N 89.256°W / 17.300; -89.256