Isaac Barrow: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
clean up
 
(33 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox orang}}
[[Berkas:Isaac Barrow.jpg|200px|thumb|Isaac Barrow]]
'''Isaac Barrow''' ([[Oktober]] [[1630]] - [[4 Mei]] [[1677]]) adalah sarjana dan [[matematikawan]] [[Inggris]] yang biasanya diberikan penghargaan atas peran awalnya dalam perkembangan [[kalkulus]], terutama untuk penemuan [[teorema dasar kalkulus]]. Karyanya terpusat pada sifat-sifat [[tangen]]. Barrow adalah yang pertama kali menghitung tangen [[kurva kappa]]. [[Isaac Newton]] adalah mahasiswa Barrow, dan Newton kemudian mengembangkan kalkulus dalam bentuk modern. Nama kawah di Bulan, kawah Barrow, berasal dari namanya.


'''Isaac Barrow''' ([[Oktober]] [[1630]] - [[4 Mei]] [[1677]]) adalah sarjana dan [[matematikawan]] [[Inggris]] yang biasanya diberikan penghargaan atas peran awalnya dalam perkembangan [[kalkulus]], terutama untuk penemuan [[teorema dasar kalkulus]]. Karyanya terpusat pada sifat-sifat [[tangen]].<ref name=":0">{{Cite book|title=Encycolepedia Americana Volume III|last=|first=|date=1968|publisher=Americana Corpporation|isbn=|location=New York|pages=271|url-status=live}}</ref>
{{bio-stub}}


== Kehidupan awal ==
{{DEFAULTSORT:Barrow, Isaac}}
Barrow adalah yang pertama kali menghitung tangen [[kurva kappa]]. [[Isaac Newton]] adalah mahasiswa Barrow, dan Newton kemudian mengembangkan kalkulus dalam bentuk modern. Nama kawah di Bulan, kawah Barrow, berasal dari namanya.Dia mengabdi di Universitas Cambridge.<ref name=":0" />


== Pendidikan dan karier ==
Pendididkan yang pernah ditempuh pertama bersekolah di [[Charterhouse]] dan di Feldsted dari sinilah tanda bakat-bakatnya terlihat untuk menjadi orang yang terkenal. Pada tahun 1643 dia memasuki Trinity College di [[Cambridge]] dan menjadi sarjana pada tahun 1647. Pertama kali dia belajar anatomi, botani, dan kimia karena ada keinginan untuk menjadi dokter tetapi akhirnya pikirannya berubah untuk mempelajari matematika dan astronomi. Pada tahun 1653 dia mendapatkan gelar M.A. dari [[Oxford University Press|Oxford]].Dia pernah melakukan penjelajahan benua dari tahun 1655-1659 dan pada periode ini hasil karya tulisnya dipublikasikan di Cambridge setelah kembali lagi ke London. Pada tahun 1660 gelar profesor dalam filsafat Yunani diraih, dan 2 tahun kemudian menjadi profesor dalam bidang geometri. Beberapa tahun kemudian menjadi profesor matematika di [[Cambridge University|Cambridge]]. Banyak ilmu matematika dan teologi yang menginspirasi muridnya kelak [[Isaac Newton]] terutama dalam ilmu calculus.Pada tahun 1669 dia pensiun dari pengajar matematika dan banyak mengabdikan diri dalam bidang pelayanan keagamaan. Pada tahun 1673 Raja Charles II memilih menjadi anggota Trinity College . Pada tahun 1675 terpilh menjadi wakil penyuluh di Universitas Cambridge. Karya tulis yang terkenal yang pernah dipublikasikan adalah Euclidis data (1657); Archimedis opera (1675); Lectiones geometricae (1675). Dalam bidang keagamaan karya-karyanya banyak ditulis dalam bahasa Inggris yang paling penting adalah karya yang berjudul Treatise on the Pope'"s Supremacy (1680).<ref name=":0" />

== Referensi ==
<references />

{{lifetime|1630|1677|}}

{{Authority control}}

{{DEFAULTSORT:Barrow, Isaac}}
[[Kategori:Tokoh Inggris]]
[[Kategori:Tokoh Inggris]]
[[Kategori:Kelahiran 1630]]
[[Kategori:Tokoh dari London]]
[[Kategori:Kematian 1677]]
[[Kategori:Matematikawan Inggris]]



{{negara-bio-stub|Inggris}}
[[bn:আইজাক ব্যারো]]
[[bg:Айзък Бароу]]
[[da:Isaac Barrow]]
[[de:Isaac Barrow]]
[[en:Isaac Barrow]]
[[es:Isaac Barrow]]
[[eu:Isaac Barrow]]
[[fr:Isaac Barrow]]
[[gl:Isaac Barrow]]
[[it:Isaac Barrow]]
[[ht:Isaac Barrow]]
[[nl:Isaac Barrow]]
[[ja:アイザック・バロー]]
[[no:Isaac Barrow]]
[[pms:Isaac Barrow]]
[[pt:Isaac Barrow]]
[[ro:Isaac Barrow]]
[[ru:Барроу, Исаак]]
[[sl:Isaac Barrow]]
[[fi:Isaac Barrow]]
[[sv:Isaac Barrow]]
[[zh:伊萨克·巴罗]]

Revisi terkini sejak 4 Januari 2024 10.08

Infobox orangIsaac Barrow

Biografi
KelahiranOktober 1630
London
Kematian4 Mei 1677 (46 tahun)
London
Tempat pemakamanWestminster Abbey Galat: Kedua parameter tahun harus terisi!
Vice chancellor
Data pribadi
AgamaAnglikanisme
PendidikanUniversitas Cambridge
Felsted School
Trinity College
Charterhouse School
Kegiatan
Penasihat doktoralVincenzo Viviani dan Gilles de Roberval
SpesialisasiFisika, matematika dan teologi
Pekerjaanteolog, fisikawan, dosen, historian of mathematics, matematikawan, filsuf
Bekerja diGresham College
MuridIsaac Newton
Dipengaruhi oleh
Karya kreatif
Murid doktoralIsaac Newton

Find a Grave: 21645 Project Gutenberg: 3430

Isaac Barrow (Oktober 1630 - 4 Mei 1677) adalah sarjana dan matematikawan Inggris yang biasanya diberikan penghargaan atas peran awalnya dalam perkembangan kalkulus, terutama untuk penemuan teorema dasar kalkulus. Karyanya terpusat pada sifat-sifat tangen.[1]

Kehidupan awal[sunting | sunting sumber]

Barrow adalah yang pertama kali menghitung tangen kurva kappa. Isaac Newton adalah mahasiswa Barrow, dan Newton kemudian mengembangkan kalkulus dalam bentuk modern. Nama kawah di Bulan, kawah Barrow, berasal dari namanya.Dia mengabdi di Universitas Cambridge.[1]

Pendidikan dan karier[sunting | sunting sumber]

Pendididkan yang pernah ditempuh pertama bersekolah di Charterhouse dan di Feldsted dari sinilah tanda bakat-bakatnya terlihat untuk menjadi orang yang terkenal. Pada tahun 1643 dia memasuki Trinity College di Cambridge dan menjadi sarjana pada tahun 1647. Pertama kali dia belajar anatomi, botani, dan kimia karena ada keinginan untuk menjadi dokter tetapi akhirnya pikirannya berubah untuk mempelajari matematika dan astronomi. Pada tahun 1653 dia mendapatkan gelar M.A. dari Oxford.Dia pernah melakukan penjelajahan benua dari tahun 1655-1659 dan pada periode ini hasil karya tulisnya dipublikasikan di Cambridge setelah kembali lagi ke London. Pada tahun 1660 gelar profesor dalam filsafat Yunani diraih, dan 2 tahun kemudian menjadi profesor dalam bidang geometri. Beberapa tahun kemudian menjadi profesor matematika di Cambridge. Banyak ilmu matematika dan teologi yang menginspirasi muridnya kelak Isaac Newton terutama dalam ilmu calculus.Pada tahun 1669 dia pensiun dari pengajar matematika dan banyak mengabdikan diri dalam bidang pelayanan keagamaan. Pada tahun 1673 Raja Charles II memilih menjadi anggota Trinity College . Pada tahun 1675 terpilh menjadi wakil penyuluh di Universitas Cambridge. Karya tulis yang terkenal yang pernah dipublikasikan adalah Euclidis data (1657); Archimedis opera (1675); Lectiones geometricae (1675). Dalam bidang keagamaan karya-karyanya banyak ditulis dalam bahasa Inggris yang paling penting adalah karya yang berjudul Treatise on the Pope'"s Supremacy (1680).[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c Encycolepedia Americana Volume III. New York: Americana Corpporation. 1968. hlm. 271.