Jacques Cartier: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: ur:جیکس کارٹیئر
k →‎top: Menambah kotak info
 
(22 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox orang}}
[[Berkas:Cartier.png|thumb|right|Foto Jacques Cartier oleh Théophile Hamel, ca. 1844. Tidak ada foto-foto terbaru Cartier yang diketahui.]]
'''Jacques Cartier''' ([[Saint-Malo]], [[Perancis]], [[31 Desember]] [[1491]] - [[1 September]] [[1557]]) adalah penjelajah berkebangsaan [[Perancis]] yang menurut pendapat umum adalah salah satu penemu utama [[Kanada]], atau lebih tepatnya, wilayah-dalam yang yang akan menjadi bagian wilayah awal yang akan menjadi negeri tersebut.
[[Berkas:Jacques Cartier 1851-1852.jpg|jmpl|ka|Foto Jacques Cartier oleh Théophile Hamel, ca. 1844. Tidak ada foto-foto terbaru Cartier yang diketahui.]]
'''Jacques Cartier''' ([[Saint-Malo]], [[Prancis]], [[31 Desember]] [[1491]] - [[1 September]] [[1557]]) adalah penjelajah berkebangsaan [[Prancis]] yang menurut pendapat umum adalah salah satu penemu utama [[Kanada]], atau lebih tepatnya, wilayah-dalam yang akan menjadi bagian wilayah awal yang akan menjadi negeri tersebut.


Raja Perancis [[François I]] memilihnya untuk menemukan ''certaines îles et pays où l'on dit qu'il se doit trouver grande quantité d'or et autres riches choses'' ("pulau dan tanah yang konon memiliki sejumlah besar [[emas]] dan kekayaan lain"). Pada [[1534]] ia bertolak untuk mencari jalur barat ke [[Asia]]. Ia menjelajahi beberapa daerah yang sekarang adalah [[Newfoundland]] (mulai tanggal [[10 Mei]] tahun itu) dan Canadian Maritimes dan di suatu tempat ia mendapat tahu tentang adanya sebuah sungai di sebelah barat lagi [[Sungai St. Lawrence]]) yang ia yakini adalah [[jalur barat laut]] yang dicari banyak orang. Ia berlabuh pertama kalinya di tempat yang sekarang adalah [[Gaspé|Gaspé, Quebec]] dan menegakkan salib di situ, mengklaim wilayah tersebut untuk Perancis. Lalu ia berlayar ke [[Quebec City|Québec City]], yang waktu itu bernama [[Stadacona]]. Pada perjalanan ini, ia menculik dua putra [[Kepala Suku Donnacona]], [[Domagaya]] dan [[Taignoagny]] dan membawa mereka pulang ke [[Eropa]].
Raja Prancis [[François I]] memilihnya untuk menemukan ''certaines îles et pays où l'on dit qu'il se doit trouver grande quantité d'or et autres riches choses'' ("pulau dan tanah yang konon memiliki sejumlah besar [[emas]] dan kekayaan lain"). Pada [[1534]] ia bertolak untuk mencari jalur barat ke [[Asia]]. Ia menjelajahi beberapa daerah yang sekarang adalah [[Newfoundland]] (mulai tanggal [[10 Mei]] tahun itu) dan Canadian Maritimes dan di suatu tempat ia mendapat tahu tentang adanya sebuah sungai di sebelah barat lagi [[Sungai St. Lawrence]]) yang ia yakini adalah [[jalur barat laut]] yang dicari banyak orang. Ia berlabuh pertama kalinya di tempat yang sekarang adalah [[Gaspé|Gaspé, Quebec]] dan menegakkan salib di situ, mengklaim wilayah tersebut untuk Prancis. Lalu ia berlayar ke [[Quebec City|Québec City]], yang waktu itu bernama [[Stadacona]]. Pada perjalanan ini, ia menculik dua putra [[Kepala Suku Donnacona]], [[Domagaya]] dan [[Taignoagny]] dan membawa mereka pulang ke [[Eropa]].


Cartier memulai pelayaran kedua pada tanggal [[19 Mei]] tahun berikutnya dengan tiga kapal, 110 awak, dan dua anak yang diculik (yang dikembalikan kepada sang kepala suku). Ia berlayar ke hulu, ke desa [[Stadacona]] milik suku [[Huron]] dan desa [[Hochelaga (desa)|Hochelaga]] milik suku [[Iroquois]] ([[Montreal]]) dan tiba pada tanggal [[2 Oktober]] [[1535]]. Ia mendapat kabar tentang negeri di sebelah utara bernama [[Kerajaan Saguenay|Saguenay]], yang katanya penuh dengan emas dan kekayaan lain.
Cartier memulai pelayaran kedua pada tanggal [[19 Mei]] tahun berikutnya dengan tiga kapal, 110 awak, dan dua anak yang diculik (yang dikembalikan kepada sang kepala suku). Ia berlayar ke hulu, ke desa [[Stadacona]] milik suku [[Huron]] dan desa [[Hochelaga (desa)|Hochelaga]] milik suku [[Iroquois]] ([[Montreal]]) dan tiba pada tanggal [[2 Oktober]] [[1535]]. Ia mendapat kabar tentang negeri di sebelah utara bernama [[Kerajaan Saguenay|Saguenay]], yang katanya penuh dengan emas dan kekayaan lain.


Pada [[23 Mei]] [[1541]] ia berangkat dari [[St-Malo]] untuk ketiga kalinya. Kali ini ia mencari Saguenay; namun, perjalanannya terhenti di Hochelaga. Setelah melewati musim dingin yang parah di Kanada, ia kembali ke Perancis tahun berikutnya. Sebagian besar pelaut meninggal akibat ''[[scurvy]]'' ketika kapalnya terperangkap dalam es tanpa makanan cukup. Cartier harus meminta penduduk pribumi untuk obat tradisional setempat, yang diberikan. Cartier melewatkan sisa hidupnya di Saint-Malo dan rumahnya di dekat situ, dan wafat pada [[1557]]. Ia meninggal sebelum terbentuk pemukiman permanen di wilayah temuannya; itu harus menunggu sampai Samuel de Champlain pada [[1608]]
Pada [[23 Mei]] [[1541]] ia berangkat dari [[St-Malo]] untuk ketiga kalinya. Kali ini ia mencari Saguenay; namun, perjalanannya terhenti di Hochelaga. Setelah melewati musim dingin yang parah di Kanada, ia kembali ke Prancis tahun berikutnya. Sebagian besar pelaut meninggal akibat ''[[scurvy]]'' ketika kapalnya terperangkap dalam es tanpa makanan cukup. Cartier harus meminta penduduk pribumi untuk obat tradisional setempat, yang diberikan. Cartier melewatkan sisa hidupnya di Saint-Malo dan rumahnya di dekat situ, dan wafat pada [[1557]]. Ia meninggal sebelum terbentuk pemukiman permanen di wilayah temuannya; itu harus menunggu sampai Samuel de Champlain pada [[1608]]


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
{{Commons|Jacques Cartier}}
{{Commons|Jacques Cartier}}
* [http://www.biographi.ca/009004-119.01-e.php?&id_nbr=107 Biografi di ''Dictionary of Canadian Biography Online'']
* [http://www.biographi.ca/009004-119.01-e.php?&id_nbr=107 Biografi di ''Dictionary of Canadian Biography Online'']
* [http://catalogue.bnquebec.ca:4400/cgi-bin/bestn?id=&act=8&auto=0&nov=1&bsid=34226249&t0=seqb%28@00220326%29&i0=0&s0=5&v1=0&v2=0&v3=0&v4=0&sy=&ey=&scr=1&x=39&y=14 ''Bref récit et succincte narration de la navigation faite en MDXXXV et MDXXXVI'' [[1863]] facimile edition French]
* [http://catalogue.bnquebec.ca:4400/cgi-bin/bestn?id=&act=8&auto=0&nov=1&bsid=34226249&t0=seqb%28@00220326%29&i0=0&s0=5&v1=0&v2=0&v3=0&v4=0&sy=&ey=&scr=1&x=39&y=14 ''Bref récit et succincte narration de la navigation faite en MDXXXV et MDXXXVI'' [[1863]] facimile edition French] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071208233531/http://catalogue.bnquebec.ca:4400/cgi-bin/bestn?id=&act=8&auto=0&nov=1&bsid=34226249&t0=seqb%28@00220326%29&i0=0&s0=5&v1=0&v2=0&v3=0&v4=0&sy=&ey=&scr=1&x=39&y=14 |date=2007-12-08 }}
* {{gutenberg author| id=Jacques+Cartier | name=Jacques Cartier}}
* {{gutenberg author|id=Jacques+Cartier |name=Jacques Cartier}}
* [http://www.cartier.f2s.com Les voyages de Jacques Cartier (Bahasa Prancis)]
* [http://www.cartier.f2s.com Les voyages de Jacques Cartier (Bahasa Prancis)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060424150955/http://www.cartier.f2s.com/ |date=2006-04-24 }}
* [http://www.civilization.ca/vmnf/explor/explcd_e.html Jacques Cartier at Civilization.ca]
* [http://www.civilization.ca/vmnf/explor/explcd_e.html Jacques Cartier at Civilization.ca]
* [http://www.histori.ca/minutes/minute.do?id=10123 Watch a Heritage Minutes feature on Jacques Cartier]
* [http://www.histori.ca/minutes/minute.do?id=10123 Watch a Heritage Minutes feature on Jacques Cartier]


{{lifetime|1491|1557|Cartier}}
{{lifetime|1491|1557|Cartier}}
{{Authority control}}


[[Kategori:Penjelajah Perancis|Cartier, Jacques]]
[[Kategori:Penjelajah Prancis]]

[[af:Jacques Cartier]]
[[als:Jacques Cartier]]
[[an:Jacques Cartier]]
[[ar:جاك كارتييه]]
[[arz:جاك كارتييه]]
[[ast:Jacques Cartier]]
[[az:Jak Kartye]]
[[bat-smg:Jacques Cartier]]
[[be:Жак Карцье]]
[[be-x-old:Жак Карцье]]
[[bg:Жак Картие]]
[[bn:জাক কার্তিয়ে]]
[[br:Jakez Karter]]
[[bs:Jacques Cartier]]
[[ca:Jacques Cartier]]
[[cs:Jacques Cartier]]
[[cy:Jacques Cartier]]
[[da:Jacques Cartier]]
[[de:Jacques Cartier]]
[[el:Ζακ Καρτιέ]]
[[en:Jacques Cartier]]
[[eo:Jacques Cartier]]
[[es:Jacques Cartier]]
[[et:Jacques Cartier]]
[[eu:Jacques Cartier]]
[[fa:ژاک کارتیه]]
[[fi:Jacques Cartier]]
[[fiu-vro:Cartier' Jacques]]
[[fr:Jacques Cartier]]
[[fy:Jacques Cartier]]
[[ga:Jacques Cartier]]
[[gan:拿可·卡帖]]
[[gl:Jacques Cartier]]
[[gv:Jacques Cartier]]
[[he:ז'אק קרטייה]]
[[hi:ज़ाक कार्तिए]]
[[hif:Jacques Cartier]]
[[hr:Jacques Cartier]]
[[hu:Jacques Cartier]]
[[ia:Jacques Cartier]]
[[is:Jacques Cartier]]
[[it:Jacques Cartier]]
[[ja:ジャック・カルティエ]]
[[jv:Jacques Cartier]]
[[ka:ჟაკ კარტიე]]
[[ko:자크 카르티에]]
[[ksh:Jacques Cartier]]
[[ku:Jacques Cartier]]
[[la:Iacobus Cartier]]
[[lb:Jacques Cartier]]
[[lt:Jacques Cartier]]
[[lv:Žaks Kartjē]]
[[mk:Жак Картие]]
[[ml:ഷാക്ക് കാത്തിയേർ]]
[[mr:जॉक कार्तिये]]
[[ms:Jacques Cartier]]
[[my:ကာတီယေး ဂျေ]]
[[nah:Jacques Cartier]]
[[nap:Jacques Cartier]]
[[ne:ज्याक कार्टिअर]]
[[nl:Jacques Cartier]]
[[nn:Jacques Cartier]]
[[no:Jacques Cartier]]
[[oc:Jacques Cartier]]
[[pag:Jacques Cartier]]
[[pam:Jacques Cartier]]
[[pl:Jacques Cartier]]
[[pnb:جیکوئی کارٹیر]]
[[pt:Jacques Cartier]]
[[qu:Jacques Cartier]]
[[ro:Jacques Cartier]]
[[ru:Картье, Жак]]
[[rue:Жак Картьє]]
[[sah:Жак Картье]]
[[scn:Jacques Cartier]]
[[sco:Jacques Cartier]]
[[sh:Jacques Cartier]]
[[simple:Jacques Cartier]]
[[sk:Jacques Cartier]]
[[sl:Jacques Cartier]]
[[sq:Jacques Cartier]]
[[sr:Жак Картије]]
[[su:Jacques Cartier]]
[[sv:Jacques Cartier]]
[[sw:Jacques Cartier]]
[[ta:இழ்சாக் கார்ட்டியே]]
[[th:ฌัก การ์ตีเย]]
[[tl:Jacques Cartier]]
[[tr:Jacques Cartier]]
[[uk:Жак Картьє]]
[[ur:جیکس کارٹیئر]]
[[vi:Jacques Cartier]]
[[vo:Jacques Cartier]]
[[war:Jacques Cartier]]
[[xal:Картье, Жак]]
[[yo:Jacques Cartier]]
[[za:Jacques Cartier]]
[[zh:雅克·卡蒂埃]]
[[zh-min-nan:Jacques Cartier]]

Revisi terkini sejak 5 Januari 2024 03.06

Infobox orangJacques Cartier

Biografi
Kelahiran31 Desember 1491
Saint-Malo (Kadipaten Brittany)
Kematian1r September 1557 (65 tahun)
Saint-Malo
Penyebab kematianPes dan Penyakit Rickettsia
Tempat pemakamanKatedral Saint-Malo Galat: Kedua parameter tahun harus terisi!
Governor of New France
24 Juli 1534 – 15 Januari 1541
← tanpa nilai – Jean-François Roberval →
Kegiatan
PekerjaanNavigator, pereka cipta, Pelaut, seafarer, explorer, politikus
Pangkat militerlaksamana
Keluarga
Pasangan nikahMary Catherine des Granches
Tanda tangan
[[Berkas: |220x250px|alt=]]

Find a Grave: 29374454 Project Gutenberg: 4334
Foto Jacques Cartier oleh Théophile Hamel, ca. 1844. Tidak ada foto-foto terbaru Cartier yang diketahui.

Jacques Cartier (Saint-Malo, Prancis, 31 Desember 1491 - 1 September 1557) adalah penjelajah berkebangsaan Prancis yang menurut pendapat umum adalah salah satu penemu utama Kanada, atau lebih tepatnya, wilayah-dalam yang akan menjadi bagian wilayah awal yang akan menjadi negeri tersebut.

Raja Prancis François I memilihnya untuk menemukan certaines îles et pays où l'on dit qu'il se doit trouver grande quantité d'or et autres riches choses ("pulau dan tanah yang konon memiliki sejumlah besar emas dan kekayaan lain"). Pada 1534 ia bertolak untuk mencari jalur barat ke Asia. Ia menjelajahi beberapa daerah yang sekarang adalah Newfoundland (mulai tanggal 10 Mei tahun itu) dan Canadian Maritimes dan di suatu tempat ia mendapat tahu tentang adanya sebuah sungai di sebelah barat lagi Sungai St. Lawrence) yang ia yakini adalah jalur barat laut yang dicari banyak orang. Ia berlabuh pertama kalinya di tempat yang sekarang adalah Gaspé, Quebec dan menegakkan salib di situ, mengklaim wilayah tersebut untuk Prancis. Lalu ia berlayar ke Québec City, yang waktu itu bernama Stadacona. Pada perjalanan ini, ia menculik dua putra Kepala Suku Donnacona, Domagaya dan Taignoagny dan membawa mereka pulang ke Eropa.

Cartier memulai pelayaran kedua pada tanggal 19 Mei tahun berikutnya dengan tiga kapal, 110 awak, dan dua anak yang diculik (yang dikembalikan kepada sang kepala suku). Ia berlayar ke hulu, ke desa Stadacona milik suku Huron dan desa Hochelaga milik suku Iroquois (Montreal) dan tiba pada tanggal 2 Oktober 1535. Ia mendapat kabar tentang negeri di sebelah utara bernama Saguenay, yang katanya penuh dengan emas dan kekayaan lain.

Pada 23 Mei 1541 ia berangkat dari St-Malo untuk ketiga kalinya. Kali ini ia mencari Saguenay; namun, perjalanannya terhenti di Hochelaga. Setelah melewati musim dingin yang parah di Kanada, ia kembali ke Prancis tahun berikutnya. Sebagian besar pelaut meninggal akibat scurvy ketika kapalnya terperangkap dalam es tanpa makanan cukup. Cartier harus meminta penduduk pribumi untuk obat tradisional setempat, yang diberikan. Cartier melewatkan sisa hidupnya di Saint-Malo dan rumahnya di dekat situ, dan wafat pada 1557. Ia meninggal sebelum terbentuk pemukiman permanen di wilayah temuannya; itu harus menunggu sampai Samuel de Champlain pada 1608

Pranala luar[sunting | sunting sumber]