Lompat ke isi

Kebakaran Hanoi 2023

Koordinat: 20°59′16.6″N 105°48′55.8″E / 20.987944°N 105.815500°E / 20.987944; 105.815500
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kebakaran Hanoi 2023
The apartment after the fire was extinguished
Peta
Nama asli Hỏa hoạn chung cư mini ngõ Khương Hạ 2023
Tanggal12 September 2023; 13 bulan lalu (2023-09-12)
Waktuca  23:00 ICT (UTC+07:00)
LokasiAlley 29 Khương Hạ, Khương Đình [vi], Distrik Thanh Xuân, Hanoi, Vietnam
Koordinat20°59′16.6″N 105°48′55.8″E / 20.987944°N 105.815500°E / 20.987944; 105.815500
JenisConflagration
Tewas56
Cedera37

Pada tanggal 12 September 2023, sekitar pukul 23:00 ICT (UTC+07:00), kebakaran terjadi di gedung apartemen mikro sepuluh lantai di gang ke-29 jalan Khương Hạ, kawasan Khương Đình, distrik Thanh Xuân, Hanoi, Vietnam. Dari sekitar 150 orang yang berada di dalam gedung, kebakaran tersebut menewaskan 56 orang dan melukai 37 orang.[1][2][3][4] Ini adalah kebakaran pemukiman paling mematikan di Vietnam sejak kebakaran ITC Kota Ho Chi Minh 2002.[5][6]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "56 người chết trong vụ cháy chung cư mini ở Hà Nội". Tuoitre.vn (dalam bahasa Vietnam). 13 September 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 13 September 2023. Diakses tanggal 13 September 2023. 
  2. ^ "Vietnam fire: 56 dead and dozens injured in Hanoi apartment blaze". BBC News. 14 September 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 September 2023. Diakses tanggal 14 September 2023. 
  3. ^ "Cảnh sát cứu hỏa: 'Cầu thang bộ, vị trí tử thần trong chung cư cháy' – VnExpress". video.vnexpress.net (dalam bahasa Vietnam). VnExpress. Diarsipkan dari versi asli tanggal 15 September 2023. Diakses tanggal 15 September 2023. 
  4. ^ "Fire at Vietnam apartment block kills 56". Reuters (dalam bahasa Inggris). 13 September 2023. Diarsipkan dari versi asli tanggal 16 September 2023. Diakses tanggal 2023-09-15. 
  5. ^ "56 người chết trong vụ cháy chung cư mini". vnexpress.net (dalam bahasa Vietnam). VnExpress. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 September 2023. Diakses tanggal 14 September 2023. 
  6. ^ Tatarski, Michael (13 September 2023). "Vietnam: 56 people dead after fire at nine-floor apartment building". The Guardian. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 September 2023. Diakses tanggal 19 September 2023.