Marburg

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 Oktober 2012 00.01 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (r2.7.3) (bot Menambah: sk:Marburg)
Marburg
Marburg: kastil, kota atas, dan Gereja St. Elizabeth
Marburg: kastil, kota atas, dan Gereja St. Elizabeth
Lambang kebesaran Marburg
Letak Marburg di Marburg-Biedenkopf
NegaraJerman
Negara bagianHessen
KreisMarburg-Biedenkopf
Pemerintahan
 • Lord MayorEgon Vaupel (SPD)
Luas
 • Total124,5 km2 (481 sq mi)
Ketinggian tertinggi
412 m (1,352 ft)
Ketinggian terendah
173 m (568 ft)
Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Total73.125
 • Kepadatan59/km2 (150/sq mi)
Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)
Kode pos
35001-35043
Kode area telepon06421
Pelat kendaraanMR
Situs webwww.marburg.de

Marburg merupakan kota yang sekarang menjadi pusat pemerintahan distrik (kreis) Marburg-Biedenkopf, negara bagian Hessen, Jerman. Kota ini hanya memiliki sekitar 80.000 penduduk namun memiliki universitas terkenal dan peran yang cukup penting dalam sejarah Eropa, terutama di bidang keagamaan, susastra, dan ilmu pengetahuan.

Kota kembar

Galeri

  1. ^ "Die Bevölkerung der hessischen Gemeinden". Hessisches Statistisches Landesamt (dalam bahasa German). September 2014.