Pagoda

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 12 April 2017 08.22 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q199451)
Pagoda Besar Shwedagon terletak di Yangon, Myanmar. Seluruh struktur bangunan ini dilapisi oleh 60 ton emas murni

Pagoda adalah semacam kuil yang memiliki atap bertumpuk-tumpuk, bergaya Meru. Sebuah pagoda terutama ditemukan di negara-negara dengan umat Buddha yang banyak seperti Thailand atau Tiongkok.