Peking Opera Blues
Tampilan
Peking Opera Blues | |
---|---|
Berkas:Peking opera blues.jpg | |
Sutradara | Tsui Hark |
Produser | Tsui Hark |
Ditulis oleh | Raymond To |
Pemeran | Brigitte Lin Cherie Chung Sally Yeh Paul Chun Wu Ma Kenneth Tsang |
Penata musik | James Wong |
Sinematografer | Poon Hang Seng (H.K.S.C) |
Penyunting | David Wu |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Golden Princess Film Production |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 104 menit |
Negara | Hong Kong |
Bahasa | Kanton |
Peking Opera Blues (Hanzi tradisional: 刀馬旦; Hanzi sederhana: 刀马旦; Pinyin: Dāo Mǎ Dàn; Jyutping: Dou1 Mah5 Daan2; Yale (Bahasa Kanton): Dòu Máah Dáan) adalah sebuah film Hong Kong tahun 1986 garapan Tsui Hark. Film tersebut memadukan komedi, aksi dan drama serius dengan adegan yang melibatkan Opera Peking. Sutradara Tsui Hark menyebut film tersebut sebagai sebuah satir tentang "penghirauan demokrasi Tiongkok."[1] Film tersebut dinominasikan untuk enam penghargaan di Penghargaan Film Hong Kong termasuk Aktris Terbaik.
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ Bleiler, David TLA Video & DVD Guide 2005 (St Martin's Griffin, 2004) p.478
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Peking Opera Blues di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Peking Opera Blues di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- Entri lovehkfilm