Perdu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 21 Januari 2011 09.13 oleh Dinamik-bot (bicara | kontrib) ([r2.6.5] bot Menambah: am:ቁጥቋጦ)
Contoh tumbuhan perdu

Perdu atau semak adalah suatu kategori tumbuhan berkayu yang dibedakan dengan pohon karena cabangnya yang banyak dan tingginya yang lebih rendah, biasanya kurang dari 5-6 meter. Banyak tumbuhan dapat berupa pohon atau perdu tergantung kondisi pertumbuhannya.