Lompat ke isi

Rejowinangun, Kademangan, Blitar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rejowinangun
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenBlitar
KecamatanKademangan
Kode Kemendagri35.05.04.2013 Edit nilai pada Wikidata
Luas1,6 km²
Jumlah penduduk3.341 jiwa
Kepadatan2.088 jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 8°8′54″S 112°9′12″E / 8.14833°S 112.15333°E / -8.14833; 112.15333


Rejowinangun adalah desa yang berada di kecamatan Kademangan, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Indonesia. Sebagian besar penduduk di desa ini bersuku Jawa.[1]. Di desa ini juga terdapat 2 Sekolah Dasar yaitu SD 01 dan SD02 , terdapat 2 TK yaitu TK pertiwi dan TK Al -Hidayah serta memiliki 1 Paud, Desa ini juga dijuluki Desa UMKM karena terdapat lebih dari 137 UMKM

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kecamatan Kademangan Dalam Angka 2020. Blitar: BPS Kabupaten Blitar. 2020-09-28.