Soetrisno Ilham
Tampilan
Artikel atau bagian mungkin perlu ditulis ulang agar sesuai dengan standar kualitas Wikipedia. |
Topik artikel ini mungkin tidak memenuhi kriteria kelayakan umum. |
Soetrisno Ilham[sunting | sunting sumber] |
---|
Masa Jabatan: 1982-1983 |
Brigadir Jendral Polisi Soetrisno Ilham adalah Wakil Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya dari tahun 1984 hingga tahun 1986.
RIWAYAT PENDIDIKAN :
1. PENDIDIKAN UMUM
- Sekolah Rakyat Magetan (Lulus)
- Sekolah Menengah Pertama Madiun (Lulus)
- Sekolah Menengah Atas - B Malang (Lulus)
2. PENDIDIKAN POLISI/MILITER
- 1954 Sekolah Inspektur Polisi 2 tahun di Sukabumi
- 1959 Pendidikan Ranger di Pusdik Brimob Watukosek, Pasuruan
- 1962 Associate Infantry Officer Career Course, Fort Benning, Georgia, USA
- 1966 Pendidikan PARA di Margahayu Bandung
- 1966 Pendidikan Jump Master di Bogor
- 1967 Kejuruan Rimba dan Laut di Kelapa Dua
- 1971 Sekolah Staf dan Komando Kepolisian di Lembang
RIWAYAT JABATAN
- 1945 : Anggota IPI (Ikatan Pelajar Indonesia)
- 1945 : Anggota TRIP Batalyon 2000, Madiun Anggota TRIP Kompi II Wlingi/Blitar Jabatan terakhir : Komandan Kumi Pangkat terakhir : Prajurit 1
- 1954 : Perwira Staf Bagian Inspeksi Daerah Djawatan Kepolisian Negara
- 1959 : Wakil Komandan Kompi 5995 Ranger/Brimob
- 1960 : Wakil Komandan Batalyon 1129 Mobbrig Kedung Halang, Bogor
- 1962 : Pembantu Utama II Kepala Staf Resimen XI Brimob, Jakarta
- 1964 : Kepala Staf Resimen VIII Kalimantan, Banjarbaru Banjarmasin
- 1965 : Kepala Staf Resimen Pelopor, Kelapa Dua
- 1972 : Komandan Wilayah Kepolisian 75, Jakarta Timur
- 1973 : Komandan Wilayah Kepolisian 71, Jakarta Pusat.
- 1975 : Komandan Kota Besar Kepolisian 86, Bandung
- 1978 : Kepala Staf POLDA XXI, Irian Jaya
- 1982 : Komandan Sattama Brimob Komapta Polri, Jakarta
- 1983 : Kepala Staf Polda IX, Jawa Tengah
- 1984 : Wakil Kapolda Metro Jaya