Suhu (persilatan)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.

Shifu (Hanzi sederhana: 师傅 or 师父; Hanzi tradisional: 師傅 atau 師父), atau sifu dalam bahasa Kanton (sư phụ dalam bahasa Vietnam) adalah sebuah gelar dan peran dari orang terampil atau master. Karakter 師/师 artinya "orang terampil" atau "guru", sementara arti 傅 adalah "pembimbing" dan arti dari 父 adalah "ayah". 傅 dan 父 sama-sama dibaca "fu" dengan nada yang sama dalam bahasa Kanton dan Mandarin. Istilah serupa yang sering dipakai dalam bahasa Tionghoa adalah 老師/老师 (pengucapan Tionghoa Kanton: lou5 si1; pengucapan Tionghoa Mandarin: lǎoshī), artinya "guru" atau secara harfiah "orang tua yang terampil".

Lihat pula

Referensi

Pranala luar