Suku Aeta

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Anak perempuan Aeta muda asal Mariveles, Bataan, pada 1901.
Anak laki-laki Aeta muda dari Kota Iriga, Camarines Sur, pada 2015.

Aeta (Ayta /ˈtə/ EYE-tə; Kapampangan: áitâ), atau Agta, adalah sebuah penduduk asli yang tunggal di bagian pegunungan terisolasi di pulau Luzon, Filipina. Suku tersebut dianggap merupakan [[Negrio to]].[1]

Referensi

  1. ^ "The Aeta". peoplesoftheworld.org.