Swiss Medical Weekly

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Versi yang bisa dicetak tidak lagi didukung dan mungkin memiliki kesalahan tampilan. Tolong perbarui markah penjelajah Anda dan gunakan fungsi cetak penjelajah yang baku.
Swiss Medical Weekly  
Nama sebelumnyaCorrespondenz-Blatt für Schweizer Aerzte, Schweizerische Medizinische Wochenschrift
Singkatan (ISO)Swiss Med. Wkly.
Disiplin ilmuKedokteran
BahasaInggris
Disunting olehAdriano Aguzzi
Detail publikasi
PenerbitEMH Swiss Medical Publishers
Sejarah penerbitan1871-sekarang
FrekuensiMingguan
Faktor dampak1.821 (2018)
Pengindeksan
ISSN1424-3997
OCLC807721576
Pranala

Swiss Medical Weekly adalah sebuah jurnal kedokteran akses terbuka yang ditinjau sejawat dan diterbitkan oleh EMH Swiss Medical Publishers. Jurnal tersebut didirikan pada 1871 sebagai Correspondenz-Blatt für Schweizer Aerzte, kemudian berganti nama menjadi Schweizerische Medizinische Wochenschrift, sebelum diberi judul saat ininya pada 2001. Ketua penyuntingnya adalah Adriano Aguzzi.

Lihat pula

Catatan dan referensi

Pranala luar