Tangan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Membuang: ie:Mano (deleted)
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Membuang: sn:Ruwoko (strongly connected to id:Lengan)
Baris 78: Baris 78:
[[sk:Ruka]]
[[sk:Ruka]]
[[sl:Roka]]
[[sl:Roka]]
[[sn:Ruwoko]]
[[so:Gacan]]
[[so:Gacan]]
[[sq:Dora]]
[[sq:Dora]]

Revisi per 9 November 2011 15.12

Tangan adalah bagian tubuh di ujung suatu lengan. Sebagian besar manusia memiliki dua tangan, biasanya dengan empat jari dan satu ibu jari. Bagian dalam tangan adalah telapak tangan. Jika jari-jari ditekuk erat, tangan akan membentuk suatu kepalan. Selain manusia, banyak jenis hewan lain yang memiliki tangan, terutama dari kelompok primata.

Ibu jari disebut juga jari jempol.Selain itu keempat jari yakni jari telunjuk, jari tengah, jari manis dan jari kelingking.

Pranala luar