Lompat ke isi

The Chordettes

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
The Chordettes
The Chordettes (searah jarum jam: Carol Buschmann, Dorothy "Dottie" Schwartz, Jinny Osborn, and Janet Ertel)
The Chordettes
(searah jarum jam: Carol Buschmann, Dorothy "Dottie" Schwartz, Jinny Osborn, and Janet Ertel)
Informasi latar belakang
AsalSheboygan, Wisconsin, U.S.
Genre
Tahun aktif1946–1963
Label
Situs webThe Chordettes' page on the Primarily A Cappella site
Mantan anggotaJinny Lockard[1] (sebelumnya Osborn)
Carol Buschmann
Lynn Evans
Janet Ertel (ayau Bleyer)
Margie Latzko
Dorothy “Dottie” (Hummitzsch) Schwartz
Nancy Overton
Alice Mae Spielvogel (sebelumnya Buschmann)
Joyce Weston

The Chordettes adalah kuartet wanita yang menyanyikan musik populer asal Amerika, dan biasanya menyanyikan a cappella, dan mengkhususkan diri dalam musik populer tradisional . Mereka terkenal karena lagu mereka "Mr. Sandman" and "Lollipop".

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ PogieJoe (January 14, 2015). "MRS. SANDMAN: A Chat with The Chordettes' Lynn Evans". YouTube. Diakses tanggal February 6, 2020. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]