Lompat ke isi

Thomas Gardiner Corcoran

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Thomas Gardiner Corcoran
Harold Ickes dan 'Tommy' Corcoran, 1938
Lahir(1900-12-29)29 Desember 1900
Pawtucket, Rhode Island
Meninggal6 Desember 1981(1981-12-06) (umur 80)
Washington, D. C.
KebangsaanAmerika Serikat
Nama lain"Tommy the Cork"
AlmamaterBrown University
Harvard Law School
PekerjaanPengacara, pelobi

Thomas Gardiner Corcoran (1900–1981) adalah salah satu dari beberapa[1] penasehat Presiden Franklin D. Roosevelt pada masa New Deal, dan kemudian, teman dekat dan penasehat Presiden Lyndon B. Johnson.

Kehidupan dan karier

[sunting | sunting sumber]

Corcoran lahir di Pawtucket, Rhode Island, dan dididik di Brown University[2] dan Harvard Law School.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ E.T. O'Donnell's "1001 Things Everyone Should Know About Irish American History"
  2. ^ Brown Alumni Magazine - The Power Broker[pranala nonaktif permanen]