Lompat ke isi

Akademi Sahur Asia (musim 2)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Akademi Sahur Asia
Musim 2
Aksi Asia
Presenter
Juri
  • Brunei Ustaz Sharrol
  • Brunei Ustaz Hanafi
  • Ustaz Muchlis
  • Malaysia Ustaz Istajib
  • Malaysia Ustaz Hamdani
  • Singapura Ustazah Nadia
  • Singapura Ustaz Nuzhan
  • Timor Leste Ustaz Arif
Jum. peserta25
PemenangIL AL
Tempat kedua
  • Malaysia Aiman Sufyan
  • Malaysia Syed Iqmal
LokasiStudio 1 Indosiar
Jakarta, Indonesia
Negara asalIndonesia
Rilis
Jaringan asliIndosiar
Rilis17 Mei –
14 Juni 2018
Kronologi Musim
← Sebelumnya
Musim 1
Selanjutnya →
Musim 3

Akademi Sahur Asia 2 atau disingkat AKSI Asia 2 adalah suatu ajang pencarian bakat ustadz dan ustadzah yang ditayangkan oleh Indosiar pada tahun 2018. Acara ini ditayangkan selama bulan Ramadan saat sahur. Ini merupakan ajang kedua kalinya di Asia Tenggara, dan merupakan lanjutan dari AKSI Asia Musim Pertama. Negara yang megikuti kompetisi ini adalah Brunei Darussalam, Indonesia, Malaysia dan Singapura, dengan tambahan negara baru yaitu Timor Leste yang baru bergabung di Musim Kedua ini.[1]

Pengisi Acara

[sunting | sunting sumber]

Pembawa Acara

[sunting | sunting sumber]

Komentator

[sunting | sunting sumber]
  • Brunei Ustadz Shahrol
  • Brunei Ustadz Hanafi
  • Ustadz Muchlis
  • Malaysia Ustadz Hamdani
  • Malaysia Ustadz Istajib
  • Singapura Ustadzah Nadia
  • Singapura Ustad Nuzhan
  • Timor Leste Ustad Arif

Brunei Darussalam

[sunting | sunting sumber]
  • Alai Fikri
  • Faris Roslan
  • Haziq Kujeek
  • Khai Mu'az
  • Nabeelah Arifin

Indonesia

[sunting | sunting sumber]
  • Adilla Putri
  • Fadhli Al-fasiy
  • Hilman Fauzi
  • IL AL
  • Nabilla Zainuri
  • Aiman Sufyan
  • Mohd. Luthfi
  • Mohd. Ridzuan
  • Nik Farhan
  • Syed Iqmal

Singapura

[sunting | sunting sumber]
  • Abdul Haleem
  • Akhi Iman
  • Anas Malek
  • Suhaimi Zaini
  • Zaheen Zahrin

Timor Leste

[sunting | sunting sumber]
  • Asep Ribeiro
  • Dedy Dores
  • Fatimiyah Abbas
  • Mualim Monteneiro
  • Saleh Prasong

Babak Final 25 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta

 Brunei Indonesia  Malaysia  Singapura  Timor Leste
Alai Fikri Adilla Putri Aiman Sufyan Abdul Haleem Asep Ribeiro
Faris Roslan Fadhli Al-fasiy Mohd. Lutfi Akhi Iman Dedy Dores
Haziq Kujeek Hilman Fauzi Mohd. Ridzuan Anas Malek Fatimiyah Abbas
Khai Mu'az IL AL Nik Farhan Suhaimi Zaini Mualim Monteneiro
Nabeelah Arifin Nabilla Zainuri Syed Iqmal Zaheen Zahrin Saleh Prasong

Keterangan:

      Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai tinggi dari dewan juri
       Peserta yang mendapat nilai dari dewan juri urutan kedua terbawah
      Peserta yang harus mudik karena mendapatkan nilai terendah dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara saat hari pertama
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara saat hari kedua

Grup Kalam

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(17-18 Mei 2018)  Brunei Faris Roslan "Puasa,Sehat, Hebat" 758 Aman
"Sosial Media: Plus dan Minus"
 Singapura Zaheen Zahrin "Hormati Orang Tua" 671 Mudik
"Hormati Anak Muda"
Indonesia IL AL "Bismillah" 841 Skor Tertinggi
"Jangan Makan Berlebih"
 Timor Leste Mualim Monteneiro "Puasa Dikampungku" 726 Dua Terbawah
"Tujuan Penciptaan Manusia"
 Malaysia Nik Farhan "Jam Ke Syurga" 832 Aman
"Jalan Sunah"
(19 Mei 2018)  Brunei Faris Roslan "Ruang Komen" 406 Dua Terbawah
Indonesia IL AL "One Time One The Track" 442 Skor Tertinggi
 Timor Leste Mualim Monteneiro "Sabar" 380 Mudik
 Malaysia Nik Farhan "Kalam Cinta Allah" 435 Aman
(20 Mei 2018)  Brunei Faris Roslan "The True Path Of Love" 422 Mudik
Indonesia IL AL "Jangan Semena-mena" 443 Skor Tertinggi
 Malaysia Nik Farhan "Jaga Diri" 438 Dua Terbawah

Grup Bashar

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(21-22 Mei 2018)  Singapura Anas Malek "Al Qur'an" 722 Mudik
Ar Rahman
 Brunei Haziq Kujeek "Mengunjar Cinta" 797 Aman
"Call Of Allah"
 Malaysia Mohd. Lutfi "Keadilan Allah" 752 Dua Terbawah
"Infaq Dan Sedekah"
Indonesia Nabilla Zainuri "Pintu Tengah Surga" 828 Skor Tertinggi
"Lidah Digital"
 Timor Leste Saleh Prasong "Anak Sholeh" 776 Aman
"Bersyukur"
(23 Mei 2018)  Brunei Haziq Kujeek "Infinity War" 413 Aman
 Malaysia Mohd. Lutfi "Taubat Kepada Allah" 405 Mudik
Indonesia Nabilla Zainuri "Allah PHP (Pemberi Harapan Pasti)" 432 Skor Tertinggi
 Timor Leste Saleh Prasong "Sedekah" 407 Dua Terbawah
(24 Mei 2018)  Brunei Haziq Kujeek "Tetamu Allah Istimewa" 425 Dua Terbawah
Indonesia Nabilla Zainuri "Terputus Dari Dunia" 443 Skor Tertinggi
 Timor Leste Saleh Prasong "Taqwa" 422 Mudik

Grup Hayat

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(25-26 Mei 2018)  Singapura Abdul Haleem "Makanan Halal Dan Haram" 773 Mudik
"Durhake Kepada Ibu Bapak"
 Malaysia Aiman Sufyan "Berdzikir Hati Tenang" 856 Skor Tertinggi
"Keberkahan"
 Timor Leste Fatimiyah Abbas "Mensyukuri Nikmat Allah" 802 Aman
"Sombong"
Indonesia Hilman Fauzi "Pundi - Pundi Ramadhan" 842 Aman
"Jaga Empat Sebelum Kiamat"
 Brunei Khai Mu'az "Alhamdulillah Ramadan" 800 Dua Terbawah
"Lakastah Berdakwah"
(27 Mei 2018)  Malaysia Aiman Sufyan "Hidayah Milik Allah" 443 Skor Tertinggi
 Timor Leste Fatimiyah Abbas "Akhlak Mulia" 389 Mudik
Indonesia Hilman Fauzi "Hijrah Di Jalan Allah" 439 Aman
 Brunei Khai Mu'az "Persaudaraan" 402 Dua Terbawah
(28 Mei 2018)  Malaysia Aiman Sufyan "Islam KTP" 436 Dua Terbawah
Indonesia Hilman Fauzi "Jangan Khawatirkan Rejezimu" 437 Skor Tertinggi
 Brunei Khai Mu'az "Rindu Para Sahabat" 428 Mudik

Grup Iradat

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
( 29-30 Mei 2018) Indonesia Adilla Putri "Jangan Hanya Shaleh Sosmed" 882 Aman
"Man Shabara Zhafira"
 Singapura Akhi Iman "Hijrah Seorang Pendosa" 773 Dua Terbawah
"Mendidik Diri Dekat Dengan Allah"
 Brunei Alai Fikri "Ingat Mati" 842 Aman
"Surat Cinta Untuk Jodoh"
 Timor Leste Dedy Dores "Shalat" 772 Mudik
"Mensyukuri Nikmat Allah"
 Malaysia Syed Iqmal "Sebarkan Salam" 888 Skor Tertinggi
"Iman Pengikat Keluarga"
(31 Mei 2018) Indonesia Adilla Putri "Yang Merindukanmu" 443 Aman
 Singapura Akhi Iman "Bekalan Akhirat" 406 Mudik
 Brunei Alai Fikri "Asal Kau Bersyukur" 428 Dua Terbawah
 Malaysia Syed Iqmal "Cinta Rosul" 448 Skor Tertinggi
(1 Juni 2018) Indonesia Adilla Putri "Dangerous Area" 449 Dua Terbawah
 Brunei Alai Fikri "Ramadhan Yang Kita Sayangi" 448 Mudik
 Malaysia Syed Iqmal "Ashabul Khafi" 452 Skor Tertinggi

Grup Ilmun

[sunting | sunting sumber]
Tanggal Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(2-3 Juni 2018)  Timor Leste Asep Ribeiro "Pemimpin" 848 Aman
"Menuntut Ilmu"
Indonesia Fadhli Al-fasiy "Ayat-Ayat Cinta" 869 Skor Tertinggi
"Kemerdekaan Umat"
 Malaysia Mohd. Ridzuan "Majelis Taklim" 829 Mudik
"Pengikut Rosulullah"
 Brunei Nabeelah Arifin "Kemasan Cinta" 848 Aman
"The Fruits Of Patience"
 Singapura Suhaimi Zaini "Demi Masa" 835 Dua Terbawah
"Keramat"
(4 Juni 2018)  Timor Leste Asep Ribeiro " 3 Amal Yang Paling Dicintai Allah" 429 Aman
Indonesia Fadhli Al-fasiy "Ukhuwah Nusantara" 442 Skor Tertinggi
 Brunei Nabeelah Arifin "The Power Of Sedekah" 424 Mudik
 Singapura Suhaimi Zaini "Cari Jodoh" 426 Dua Terbawah
(5 Juni 2018)  Timor Leste Asep Ribeiro "Taqwa Bekal Dunia Akhirat" 425 Mudik
Indonesia Fadhli Al-fasiy "Orang Tua Zaman Now" 450 Skor Tertinggi
 Singapura Suhaimi Zaini "Curhat Kepadanya" 436 Dua Terbawah

Babak Final 10 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta [2]

 Brunei Indonesia  Malaysia  Singapura
Haziq Kujeek Adilla Putri Aiman Sufyan Suhaimi Zaini
Fadhli Al-fasiy Nik Farhan
Hilman Fauzi Syed Iqmal
IL AL
Nabilla Zainuri

Keterangan:

      Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai tinggi dari dewan juri
       Peserta yang mendapat nilai dari dewan juri urutan kedua terbawah
      Peserta yang harus mudik karena mendapatkan nilai terendah dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara
Grup Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
Grup 1(6 Juni 2018)  Malaysia Aiman Sufyan "Sholat Penguat Keluarga" 444 Aman
 Brunei Haziq Kujeek "Duta Kedamaian" 431 Dua Terbawah
Indonesia IL AL "Hina Menghina" 454 Skor Tertinggi
Indonesia Nabilla Zainuri "Sholat Khusyuk Yuk!" 444 Aman
 Singapura Suhaimi Zaini "Salehah Yang Terindah" 420 Mudik
Grup 2 (7 Juni 2018) Indonesia Adilla Putri "Al Qur'an Is Medicine" 439 Tiga Terbawah
Indonesia Fadhli Al-fasiy "Fakultas Taqwa" 440 Aman
Indonesia Hilman Fauzi[3] "Berbisnis Dengan Allah" 438 Mudik
 Malaysia Nik Farhan "Jom Ke Masjid" 439 Tiga Terbawah
 Malaysia Syed Iqmal "Rukhsoh Shalat" 448 Skor Tertinggi

Babak Final 8 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta

 Brunei Indonesia  Malaysia
Haziq Kujeek Adilla Putri Aiman Sufyan
Fadhli Al-fasiy Nik Farhan
IL AL Syed Iqmal
Nabilla Zainuri

Keterangan:

      Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai tinggi dari dewan juri
       Peserta yang mendapat nilai dari dewan juri urutan kedua terbawah
      Peserta yang harus mudik karena mendapatkan nilai terendah dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara
Grup Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
Grup 1(8 Juni 2018)  Malaysia Aiman Sufyan "Kematian" 449 Skor Tertinggi
 Brunei Haziq Kujeek "Yuk Jadi Penagih" 430 Mudik
Indonesia IL AL "Jangan Takut Miskin" 449 Skor Tertinggi
Indonesia Nabilla Zainuri "Jilbab Cinta" 438 Dua Terbawah
Grup 2 (9 Juni 2018) Indonesia Adilla Putri "Indahnya Memaafkan" 443 Aman
Indonesia Fadhli Al-fasiy "Keresahan Hati" 439 Mudik
 Malaysia Nik Farhan "Bisikan Setan" 441 Dua Terbawah
 Malaysia Syed Iqmal "Kelebihan Orang Berilmu" 446 Skor Tertinggi

Babak Final 6 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta

Indonesia  Malaysia
Adilla Putri Aiman Sufyan
IL AL Nik Farhan
Nabilla Zainuri Syed Iqmal

Keterangan:

      Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai tinggi dari dewan juri
       Peserta yang mendapat nilai dari dewan juri urutan kedua terbawah
      Peserta yang harus mudik karena mendapatkan nilai terendah dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara
Grup Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
Grup 1(10 Juni 2018)
 Malaysia Aiman Sufyan "Perhiasan Dunia" 450 Dua Terbawah
Indonesia IL AL "In Heart On Heart" 459 Skor Tertinggi
Indonesia Nabilla Zainuri "Dahsyatnya Istighfar" 448 Mudik
Grup 2 (11 Juni 2018) Indonesia Adilla Putri "Azab Dunia Akhirat" 456 Dua Terbawah
 Malaysia Nik Farhan "Alam Bertasbih" 451 Mudik
 Malaysia Syed Iqmal "Sayyidatina Khadijah" 461 Skor Tertinggi

Babak Final 4 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta

Indonesia  Malaysia
Adilla Putri Aiman Sufyan
IL AL Syed Iqmal

Keterangan:

      Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang lolos ke babak berikutnya karena mendapatkan nilai tinggi dari dewan juri
       Peserta yang mendapat nilai dari dewan juri urutan kedua terbawah
      Peserta yang harus mudik karena mendapatkan nilai terendah dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara
Grup Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(12 Juni 2018) Indonesia Adilla Putri "Adab Menerima Rezeki" 458 Mudik
 Malaysia Aiman Sufyan "Jauhi Zina" 460 Dua Terbawah
Indonesia IL AL "Jangan Sepelekan Hal Kecil" 464 Skor Tertinggi
 Malaysia Syed Iqmal "Kita Da'i" 461 Aman

Babak Final 3 Besar

[sunting | sunting sumber]

Peserta [4]

Indonesia  Malaysia
IL AL Aiman Sufyan
Syed Iqmal

Keterangan:

      Peserta yang menjadi juara pertama karena mendapatkan nilai paling tinggi dari dewan juri
       Peserta yang menjadi juara kedua karena mendapat nilai tertinggi kedua dari dewan juri
      Peserta yang menjadi juara ketiga karena mendapatkan nilai tertinggi ketiga dari dewan juri
      Tema yang dibawakan peserta dari masing-masing negara saat hari pertama
Grup Asal Negara Nama Peserta Tema Tausiyah Skor Akhir Hasil
(14 Juni 2018)
 Malaysia Aiman Sufyan "Pentingnya Zakat" 449 Juara 2
Indonesia IL AL "Islamopobhia" 467 Juara 1
 Malaysia Syed Iqmal "Toleransi Antar Agama" 445 Juara 3
Episode Babak Tanggal Tayang Juri Indonesia Juri Malaysia Juri Singapura Juri Brunei Juri Timor Leste
1
Top 25 Group Kalam Show 1

Tabel Eliminasi

[sunting | sunting sumber]
Keterangan
Perempuan Laki-laki Tempat Ketiga Tempat Kedua Juara
Skor Tertinggi Tertinggi Kedua/Ketiga Dua Terbawah Wassalam
Posisi: Peserta: Dari: 25 Besar 10 Besar 8 Besar 6 Besar 4 Besar 3 Besar
1 IL AL Indonesia Aman Aman Aman Aman Aman Aman Aman Juara 1
2 Aiman  Malaysia Aman Aman 2 Terbawah Aman Aman 2 Terbawah 2 Terbawah Juara 2
3 Syed  Malaysia Aman Aman Aman Aman Aman Aman Aman Juara 3
4 Adilla Indonesia Aman Aman 2 Terbawah 3 Terbawah Aman 2 Terbawah Mudik
5-6 Nik  Malaysia Aman Aman 2 Terbawah 3 Terbawah 2 Terbawah Mudik
Nabilla Indonesia Aman Aman Aman Aman 2 Terbawah Mudik
7-8 Fadhli Indonesia Aman Aman Aman Aman Mudik
Haziq  Brunei Aman Aman 2 Terbawah 2 Terbawah Mudik
9-10 Hilman Indonesia Aman Aman Aman Mudik
Suhaimi  Singapura 2 Terbawah 2 Terbawah 2 Terbawah Mudik
11-15 Asep  Timor Leste Aman Aman Mudik
Alai  Brunei Aman 2 Terbawah Mudik
Khai  Brunei 2 Terbawah 2 Terbawah Mudik
Saleh  Timor Leste Aman 2 Terbawah Mudik
Faris  Brunei Aman 2 Terbawah Mudik
16-20 Nabeelah  Brunei Aman Mudik
Akhi  Singapura 2 Terbawah Mudik
Fatimiyah  Timor Leste Aman Mudik
Lufti  Malaysia 2 Terbawah Mudik
Mualim  Timor Leste 2 Terbawah Mudik
21-25 Ridzuan  Malaysia Mudik
Dedy  Timor Leste Mudik
Abdul  Brunei Mudik
Anas  Brunei Mudik
Zaheen  Singapura Mudik

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Liputan6.com. "Indosiar Siapkan Acara Ramadan Bertaraf Asia". liputan6.com. Diakses tanggal 2018-06-08. 
  2. ^ suaramerdeka.com. "Babak 10 Besar Aksi Asia 2018". www.suaramerdeka.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-21. Diakses tanggal 2021-04-21. 
  3. ^ Liputan6.com. "Hilman Fauzi Jadi Peserta Asal Indonesia Pertama yang Mudik di Aksi Asia 2018". m.liputan6.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-25. Diakses tanggal 2021-04-21. 
  4. ^ Liputan6.com. "Wakil Indonesia dan Malaysia Bersaing Rebut Tiket Grand Final di Aksi Asia 2018". m.liputan6.com. Diakses tanggal 2021-04-21. 

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]
Didahului oleh:
Musim 1 (2017)
Akademi Sahur Asia
Musim 2 (2018)
Diteruskan oleh: