Lompat ke isi

Berkas:Songkok Gorontalo (Upiya Karanji).jpeg

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Songkok_Gorontalo_(Upiya_Karanji).jpeg (300 × 298 piksel, ukuran berkas: 29 KB, tipe MIME: image/jpeg)

Ringkasan

[sunting | sunting sumber]
Deskripsi

Upiya Karanji atau Songkok Gorontalo, songkok ini terbuat dari anyaman rotan dan sangat nyaman digunakan karena memiliki sirkulasi udara yang sangat baik. Songkok Gorontalo atau Upiya Karanji menjadi identitas khas Orang Gorontalo sehingga sangat mudah dikenali jika menggunakan Songkok ini saat bepergian hingga beribadah ke tanah suci. Di Zaman Presiden Republik Indonesia ke-3 Bapak H. Abdurrahman Wahid atau yang akrab disapa Gusdur sangat menyukai Songkok Gorontalo ini dan diterus digunakannya hingga beliau wafat. Songkok Gorontalo diberikan kepada beliau oleh Seorang Ulama di daerah Paguyaman, Kabupaten Boalemo dalam kunjungan tidak resminya ke daerah tersebut. Oleh karena itu, Upiya Karanji atau Songkok Gorontalo terkenal pula secara nasional dengan julukan Songkok Gusdur.

Sumber Tidak memiliki informasi sumber. Silakan sunting berkas ini dan berikan sumber berkas.
Tanggal
Pembuat

Tidak memiliki informasi pembuat. Silakan sunting berkas ini dan berikan pembuat berkas.

Jenis lisensi
(Menggunakan kembali berkas ini)

Lihat di bawah.

Riwayat berkas

Klik pada tanggal/waktu untuk melihat berkas ini pada saat tersebut.

Tanggal/WaktuMiniaturDimensiPenggunaKomentar
terkini18 Agustus 2014 03.34Miniatur versi sejak 18 Agustus 2014 03.34300 × 298 (29 KB)Gorontalove (bicara | kontrib)Upiya Karanji atau Songkok Gorontalo, songkok ini terbuat dari anyaman rotan dan sangat nyaman digunakan karena memiliki sirkulasi udara yang sangat baik. Songkok Gorontalo atau Upiya Karanji menjadi identitas khas Orang Gorontalo sehingga sangat mudah...

2 halaman berikut menggunakan berkas ini:

Metadata