Lompat ke isi

Seladang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Bos gaurus)
Seladang
Bos gaurus bull
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Subfamili:
Genus:
Spesies:
B. gaurus
Nama binomial
Bos gaurus
Smith, 1827
Wilayah persebaran saat ini
Range map
Sinonim

Bos gour Hardwicke, 1827
Bos cavifrons Hodgson, 1837,
Bibos subhemachalanus Hodgson, 1837
Bos gaur Sundevall, 1846
Bos asseel Horsfield, 1851
Bubalibos annamiticus Heude, 1901

Seladang atau di India dikenal dengan nama Gaur (/ˈɡaʊər/, Bos gaurus), yang juga disebut bison India, adalah hewan seperti sapi yang hidup di Asia Selatan dan Asia Tenggara. Spesies ini masuk ke dalam daftar hewan yang dilindungi. Beberapa dekade terakhir, gaur mengalami penurunan populasi lebih dari 70%. Gaur lebih besar dari kerbau Afrika dan kerbau liar.

Gaur adalah spesies lembu liar tertinggi.[2] Gaur Malaya disebut seladang, dan gaur Burma disebut pyoung ပြောင်.[3]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama iucn
  2. ^ Lydekker, R. (1888–1890). The new natural history Volume 2. Printed by order of the Trustees of the British Museum (Natural History), London.
  3. ^ Hubback, T. R. (1937). The Malayan gaur or seladang. Journal of Mammalogy 18 (3): 267–279.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]