Lompat ke isi

Kejahatan Lingkungan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Kejahatan lingkungan)


Pencemaran lingkungan telah terjadi di Amerika lebih dari 350 tahun. Keberadaan pabrik potasium nitrat dan tawas menjadi salah satu penyebabnya. Pada akhir tahun 1930-an, lebih dari 170 juta pon bahan kimia sintetis organik diproduksi oleh industri kimia di Amerika setiap tahunnya. Semenjak revolusi kimia pada akhir tahun 1980-an, jumlah tersebut meningkat tajam menjadi 2 triliun pon per tahunnya.[1]

Revolusi kimia membawa dampak buruk yaitu dihasilkannya jutaan pon limbah berbahaya. Bahkan hingga tahun 1980-an, diperkirakan hanya 10 % limbah yang dapat dibuang.

  1. ^ Ensiklopedia Ilmu Kepolisian. Jakarta: Penerbit YPKIK. 2005. hlm. 306.