Nicolaas Johannes Krom
Tampilan
(Dialihkan dari N.J. Krom)
Nicolaas Johannes Krom ('s-Hertogenbosch, 5 September 1883 - Leiden, 8 Maret 1945) adalah seorang orientalis, epigrafis, arkeolog, peneliti sejarah awal dan budaya tradisional Indonesia asal Belanda.[1][2] Ia merupakan salah seorang tokoh kelompok "mazhab Belanda" atas kajian historiografi filologis Indonesia.[1][2] Salah satu tulisannya yang pernah lama menjadi acuan mengenai sejarah kuno Indonesia adalah Hindoe-Javaansche Geschiedenis (1926).[2]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ a b owner, No (2015-01-12). "bwn3". resources.huygens.knaw.nl (dalam bahasa Dutch). Diakses tanggal 2017-10-03.
- ^ a b c (Indonesia), Pusat Penelitian Purbakala dan Peninggalan Nasional; (Indonesia), Pusat Penelitian Arkeologi Nasional; (Indonesia), Proyek Penelitian Arkeologi Jakarta (1986). Berita penelitian arkeologi. Proyek Pelita Pengembangan Media Kebudayaan, Departemen P. & K.