Lompat ke isi

Simfoni (disambiguasi)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Symphony (disambiguasi))

Simfoni adalah karya musik panjang untuk orkestra, khususnya dalam bentuk sonata.

Symphony atau simfoni dapat pula merujuk kepada:

Dalam musik:

  • Orkestra simfoni, yang mengkhususkan diri dalam menyajikan repertoar musik-musik orkestra setelah abad ke-18.
  • Metal simfoni, sebuah genre musik metal yang menggabungkan gayanya dari musik-musik simfoni.
  • Simfoni (alat musik), sebuah alat musik dawai yang mirip dengan hurdy gurdy.
  • "Symphony (lagu)", sejumlah lagu.
  • Symphony (album), album 2008 Sarah Brightman.
  • Beat Symphony, band musik Swedia dengan dua anggota: sutradara film dan musikus Swedia Håkan "Zap" Andersson, yang menggunakan komputer untuk membuat musik dansa, dan penyanyi Amerika, Michael Gilbo.
  • Symphony, sebuah band Indonesia.
  • Symphony X, sebuah band metal progresif
  • Symphony of destruction, lagu hard rock
  • Symphony, sebuah lagu Clean Bandits feat. Zara Larsson

Dalam ilmu komputer:

Dalam konteks lain:

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]