Lompat ke isi

Shu-Sin: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20211109)) #IABot (v2.0.8.2) (GreenC bot
 
Baris 15: Baris 15:
| first = William H.
| first = William H.
| title = Ancient Near Eastern History and Culture
| title = Ancient Near Eastern History and Culture
| url = https://archive.org/details/ancientneareaste0000stie
| publisher = [[Pearson Education]]
| publisher = [[Pearson Education]]
| location = New York
| location = New York

Revisi terkini sejak 10 November 2021 20.18

5- beban mina dengan nama Shu-Sin, dari Girsu, Museum Louvre

Shu-sin merupakan seorang raja Sumeria dan Akkadia, ia adalah raja terakhir Dinasti Ketiga Ur. Ia menggantikan saudaranya Amar-Sin, dan memerintah pada sekitar tahun 1972-1964 SM (kronologi pendek).

Setelah pemberontakan terbuka para pengikut Amorinya, ia mengarahkan pembangunan tembok di antara sungai-sungai Efrat dan Tigris pada tahun keempatnya, dengan maksud untuk menahan serangan Amori lebih lanjut. Ia digantikan oleh putranya, Ibbi-Sin.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]