Lompat ke isi

Bilangan kuasisempurna: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dedhert.Jr (bicara | kontrib)
kategori
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Dedhert.Jr (bicara | kontrib)
Teorema: kutipan
 
Baris 4: Baris 4:


== Teorema ==
== Teorema ==
Ada teorema yang mengatakan: jika bilangan kuasisempurna ada, maka bilangan tersebut harus berupa [[bilangan kuadrat]] [[Bilangan ganjil|ganjil]] yang lebih besar dari 10<sup>35</sup> dan setidaknya mempunyai tujuh faktor prima yang berbeda.
Ada teorema yang mengatakan: jika bilangan kuasisempurna ada, maka bilangan tersebut harus berupa [[bilangan kuadrat]] [[Bilangan ganjil|ganjil]] yang lebih besar dari 10<sup>35</sup> dan setidaknya mempunyai tujuh faktor prima yang berbeda.<ref>{{cite journal|last1=Hagis|first1=Peter|last2=Cohen|first2=Graeme L.|year=1982|title=Some results concerning quasiperfect numbers|journal=J. Austral. Math. Soc. Ser. A|volume=33|issue=2|pages=275–286|doi=10.1017/S1446788700018401|mr=0668448|doi-access=free}}</ref>


== Catatan ==
== Catatan ==

Revisi terkini sejak 30 Juli 2022 15.06

Bilangan kuasisemu (bahasa Inggris: quasiperfect number) adalah bilangan asli yang hasil dari jumlah pembaginya sama dengan 2n + 1. Mirip penjelasan tadi, n adalah jumlah dari pembagi nontrivial (yang berarti bahwa pembaginya mengecualikan 1 dan n). Sayangnya, bilangan kuasisempurna belum ditemukan sejauh ini.

Bilangan kuasisempurna merupakan bilangan limpahan (bahasa Inggris: abundant number) dari limpahan minimal (yaitu 1).

Ada teorema yang mengatakan: jika bilangan kuasisempurna ada, maka bilangan tersebut harus berupa bilangan kuadrat ganjil yang lebih besar dari 1035 dan setidaknya mempunyai tujuh faktor prima yang berbeda.[1]

  1. ^ Hagis, Peter; Cohen, Graeme L. (1982). "Some results concerning quasiperfect numbers". J. Austral. Math. Soc. Ser. A. 33 (2): 275–286. doi:10.1017/S1446788700018401alt=Dapat diakses gratis. MR 0668448. 

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Lihat juga

[sunting | sunting sumber]