Lompat ke isi

Virgilkapelle: Perbedaan antara revisi

Koordinat: 48°12′30″N 16°22′20″E / 48.2083°N 16.3722°E / 48.2083; 16.3722
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'thumb|right|Virgilkapelle '''Kapel Vergilius''' atau '''''Virgilkapelle''''' adalah ruang bawah tanah yang terletak bers...'
 
Chrysantcherry (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 1 pranala ditambahkan.
 
(5 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[Image:Virgilkapelle bwmarchitekten 05.jpg|thumb|right|Virgilkapelle]]
[[Berkas:Virgilkapelle bwmarchitekten 05.jpg|jmpl|ka|Virgilkapelle]]


'''Kapel Vergilius''' atau '''''Virgilkapelle''''' adalah ruang bawah tanah yang terletak bersebelahan dengan katedral [[Stephansdom]] di kota [[Wina]]. Ruangan ini memiliki bentuk persegi panjang (dengan ukuran 6 x 10). Kini ruangan ini terletak sekitar 12 m di bawah permukaan [[Stephansplatz, Wina|Stephansplatz]].
'''Kapel Vergilius''' atau '''''Virgilkapelle''''' adalah ruang bawah tanah yang terletak bersebelahan dengan katedral [[Stephansdom]] di kota [[Wina]]. Ruangan ini memiliki bentuk persegi panjang (dengan ukuran 6 x 10). Kini ruangan ini terletak sekitar 12 m di bawah permukaan [[Stephansplatz, Wina|Stephansplatz]].


Sejarah kapel ini tidak diketahui secara pasti. Arsitekturnya dapat ditilik kembali ke awal abad ke-13. Pada masa ini, [[Friedrich II, Adipati Austria|Friedrich II]] (1230-1246), Adipati terakhir dari [[Wangsa Babenberg]], adalah orang yang menguasai Austria. Diduga ia membangun ruangan bawah tanah ini untuk Santo [[Koloman dari Stockerau]], tetapi kronik-kronik tidak menyebutkan keberadaan kapel ini, sehingga terdapat kemungkinan bahwa kapel ini adalah proyek gagal.
Sejarah kapel ini tidak diketahui secara pasti. Arsitekturnya dapat ditilik kembali ke awal abad ke-13. Pada masa ini, [[Friedrich II, Adipati Austria|Friedrich II]] (1230-1246), Adipati terakhir dari [[Wangsa Babenberg]], adalah orang yang menguasai [[Austria]]. Diduga ia membangun ruangan bawah tanah ini untuk Santo [[Koloman dari Stockerau]], tetapi kronik-kronik tidak menyebutkan keberadaan kapel ini, sehingga terdapat kemungkinan bahwa kapel ini adalah proyek gagal.


Pada tahun 1973, kapel ini ditemukan kembali selama pembangunan [[U-Bahn Wina]]. Kini kapel ini dijadikan museum dan dapat diakses secara langsung lewat [[Stephansplatz (U-Bahn Wina)|Stasiun U-Bahn Stephansplatz]].
Pada tahun 1973, kapel ini ditemukan kembali selama pembangunan [[U-Bahn Wina]]. Kini kapel ini dijadikan museum dan dapat diakses secara langsung lewat [[Stephansplatz (U-Bahn Wina)|Stasiun U-Bahn Stephansplatz]].
Baris 12: Baris 12:


{{coord|48.2083|N|16.3722|E|source:kolossus-dewiki|display=title}}
{{coord|48.2083|N|16.3722|E|source:kolossus-dewiki|display=title}}

{{bangunan-stub}}
[[Kategori:Bangunan dan struktur di Wina]]
[[Kategori:Bangunan dan struktur di Wina]]


{{Austria-stub}}

Revisi terkini sejak 24 Januari 2024 04.43

Virgilkapelle

Kapel Vergilius atau Virgilkapelle adalah ruang bawah tanah yang terletak bersebelahan dengan katedral Stephansdom di kota Wina. Ruangan ini memiliki bentuk persegi panjang (dengan ukuran 6 x 10). Kini ruangan ini terletak sekitar 12 m di bawah permukaan Stephansplatz.

Sejarah kapel ini tidak diketahui secara pasti. Arsitekturnya dapat ditilik kembali ke awal abad ke-13. Pada masa ini, Friedrich II (1230-1246), Adipati terakhir dari Wangsa Babenberg, adalah orang yang menguasai Austria. Diduga ia membangun ruangan bawah tanah ini untuk Santo Koloman dari Stockerau, tetapi kronik-kronik tidak menyebutkan keberadaan kapel ini, sehingga terdapat kemungkinan bahwa kapel ini adalah proyek gagal.

Pada tahun 1973, kapel ini ditemukan kembali selama pembangunan U-Bahn Wina. Kini kapel ini dijadikan museum dan dapat diakses secara langsung lewat Stasiun U-Bahn Stephansplatz.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

48°12′30″N 16°22′20″E / 48.2083°N 16.3722°E / 48.2083; 16.3722